🌻lumpia isi tahu🌻

ratmikiki
ratmikiki @ratmi3288
Jakarta bintaro

Ujan2 pengennya ngemillll muluuu hehrh
Langsung deh ngoprek dapur

🌻lumpia isi tahu🌻

4 orang berencana membuat resep ini

Ujan2 pengennya ngemillll muluuu hehrh
Langsung deh ngoprek dapur

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 porsi
  1. 1/2 potongtahu sutra
  2. 1 butirtelor
  3. 1 siungbawang putih
  4. 2 siungbawang merah
  5. 4 buahcabe rawit merah(kalo suka pedes)
  6. 10 lembar kulit lumpia
  7. secukupnyaminyak
  8. secukupnyagaram,penyedap
  9. 2 batangdaun bawang

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bumbu,haluskan tahu dg cara diulek atau ditumbuk2 pake ulekan,campurkan bumbu dan telor aduk sampai rata

  2. 2

    Cuci dayn bawang dan potong2 masukan dlm adonan aduk2,,Siapkan kulit lumpia masukan 1 sendok adonan tahu,lipat seperti amplop dan seterusnya sampai adonan habis,,

  3. 3

    Kemudian goreng dg api sedang,,tunggu sampai matang warna keemasan,anggkat tiriskan,

  4. 4

    Sajikan dg saos atau rawit ijo,

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
ratmikiki
ratmikiki @ratmi3288
pada
Jakarta bintaro
memasak itu menyenangkan,,
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa