Pukis tanpa telur

Miftahul Ilmi @Mamahameezan_2016
Cara Membuat
- 1
Campur semua bahan aduk sampai rata dan halus. Saya menggunakan wisk
- 2
Diamkan selama satu jam atau sampai adonan mengembang
- 3
Panaskan cetakan pukis. Oles dengan mentega. Kemudian masukkan adonan dan tutup. Kalau sudah matang, angkat. Olesi dengan margarin. Disajikan hangat, nikmat sekali 👍
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Kue Pukis Kue Pukis
Si adek kemaren minta dibuatin kue pukis. Sekalian buat bekal mudik ke kampung katanya. Efek semangat dapat cetakan baru kue pukis, jadinya mau buat terus 🤭untungnya resep ga perlu nyatet lagi karena dah ditabung jauh2 hari sebelumnya 😊#PejuangGoldenApron3#Mingguke_4#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_Kendari#NewNormalSource : Agung Novianti Ria Khairiyah -
Pukis empuk tanpa telur Pukis empuk tanpa telur
Bikin pukis request dari pak suami. Tapi di rumah lagi nggak ada stok telur. Akhirnya cari resep di Youtube channel tp lupa punya siapa 😅Dan sekaligus menyemarakkan challenge Agustus di Bakerpad bulan kemaren dengan tema kemerdekaan.Ini sedikit aku modifikasi dari resep aslinya, dan ternyata emang empuk walaupun tanpa telur.Ini pake tepung 300 harusnya tp karena pas ditimbang ternyata sisa tepung ada 305gr jadi aku semuain aja 😁Kalo mau bikin pake tepung 300 bisa koq, karena aku sangking eman ada sisa dikit jd dipake aja sekalian 😅Gula pun aku kurangi dari resep aslinya (resep asli lupa berapa gr) tapi menurutku itu udah pas, dan karena dikasih toping meses biar jd nggak kemanisan.Yuk dicoba#CookpadCommunity_Malang Pramudita Nur Rahma -
Pukis Tanpa Telur Pukis Tanpa Telur
Seperti biasa, cari resep untuk bekal anak2, ketemu resep mbak Neysa Ummu Shakira. Setelah dicoba ternyata cocok 😊.Ketiga kalinya coba, dengan sedikit modifikasi. Dede Zen -
-
Pukis enak 3 Pukis enak 3
Suasana mendung, pengen ngubek dapur bikin pukis.. Pake resep mb dhiah odie, hanya di tambah 1 saset kental manis, makan 1 sdh kenyang...Nenci
-
-
-
PUKIS BULAT (#pr_kuetraditionalberserat) PUKIS BULAT (#pr_kuetraditionalberserat)
_22.10.17_Tak ada rotan akarpun jd... Tak ada cetakan pukis pakai cetakan kue lumpurpun jd😄Simple bahannya, mudah bikinnya, empuk, berserat... Enaklah pokoknya..Happy baking😍Salam simply tasty dari dapurVY☺ dapurVY -
Kue Pukis Imut Kue Pukis Imut
#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#cookpadcommunity_yogyakarta#mingguke_28Source : Virginia ArdaPukis itu kesukaan anak-anak. Hampir tiap hari langganan sama abang-abang di pasar. Semoga rasanya mendekati sempurna seperti yang anak suka. Sri suharyaningsih
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/24195474
Komentar