Oseng Sosis Saus Tiram

20 orang berencana membuat resep ini
Yu Tab
Yu Tab @yu_tab
Bantul, Yogyakarta

Kali ini beneran bikin menu yang super gampang banget. Ini buat yang baru belajar masak pasti bisa dan jaminan enak. Yuk, dicoba bikin ya!

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

20 Menit
2 Orang
  1. 1 BungkusSosis (isi 3)
  2. 1/2 bagianBawang Bombay
  3. 2 sdmMinyak Goreng
  4. 1 BungkusBawang Putih Bubuk Tabura
  5. 1 sdmCabai Bubuk Tabura
  6. 1 sdmSaus Tiram
  7. 1 sdmSaus Sambal

Cara Membuat

20 Menit
  1. 1

    Kita iris Bawang Bombay tipis dan potong sosis. Ukuran sesuai selera ya. Kemudian panaskan sedikit minyak

  2. 2

    Tumis Bawang bombay sampai harum lalu masukkan sosis dan aduk ya

  3. 3

    Selanjutnya masukkan 1 bungkus bawang putih bubuk tabura, 1sdm cabai bubuk tabura dan 1 sdm saus sambal

  4. 4

    Jangan luma tambahkan 1sdm saus tiram kemudian aduk sampai bumbu tercampur rata ya

  5. 5

    Jika sudah tercampur rata bisa matikan kompor. Nah udah jadi, gampang banget kan bikinnya? Cobain bikin ya!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Yu Tab
Yu Tab @yu_tab
pada
Bantul, Yogyakarta
Halo Mak, walaupun belum ahli-ahli banget tapi aku suka masak. Jadi aku bakal berbagi resep-resep yang pasti gampang dan enak. Kali aja bisa saling ngasih ide masakan hehe.. Semoga menginspirasi yaa :)
Lebih banyak

Resep Serupa