Daging sambal pecak🌶️🌶️🌶️

Unii Mirano
Unii Mirano @uniimirano

Sempat datang ke salah satu resto baru di Balikpapan, terus nyoba menu ini. Alhasil recook walaupun bumbu nya meraba2 hehe

Daging sambal pecak🌶️🌶️🌶️

6 orang berencana membuat resep ini

Sempat datang ke salah satu resto baru di Balikpapan, terus nyoba menu ini. Alhasil recook walaupun bumbu nya meraba2 hehe

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
2-3 orang
  1. 1 packDaging sapi (aku pakai yg sukiyaki)
  2. 1/4bawang bombay
  3. 2cabe merah (aku pakai keriting karena kosong)
  4. sesuai seleraCabe rawit merah dan hijau
  5. 1 ruas jarikencur
  6. 1kemiri
  7. 4bawang putih
  8. SedikitMinyak untuk menumis
  9. Sesuai seleraGaram, kaldu jamur, penyedap, gula (optional)

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Iris bawang putih, bombai, dan cabe merah

  2. 2

    Haluskan kencur dan kemiri, ulek kasar cabe rawit merah dan hijau (ulek saja)

  3. 3

    Panas kan minyak lalu tumis bahan2 bawang dan cabai yang sudah diulek sampai hacim hacim

  4. 4

    Masukan daging, oseng2 sebentar lalu tuang cabe merahnya

  5. 5

    Beri bumbu dan koreksi rasa

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Unii Mirano
Unii Mirano @uniimirano
pada

Komentar

Resep Serupa