Nastar

Paulina Klara Fransiska
Paulina Klara Fransiska @cook_19540342

Makan satu? mana cukuuppp.... Mau makan banyak, tp mahal.... Akhirnya, setiap kali pengen, ya buat... selamat menikmati semuanya.... Sebagai tips, saat mixer, jangan terlalu lama supaya cookies tetap lembut. Mixer hanya supaya tercampur saja.

Nastar

20 orang berencana membuat resep ini

Makan satu? mana cukuuppp.... Mau makan banyak, tp mahal.... Akhirnya, setiap kali pengen, ya buat... selamat menikmati semuanya.... Sebagai tips, saat mixer, jangan terlalu lama supaya cookies tetap lembut. Mixer hanya supaya tercampur saja.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

3 jam
3 Toples 600ml
  1. 125 grMargarin (Saya menggunakan Blueband cake and cookies)
  2. 125 grButter (saya menggunakan wysman)
  3. 325 grTerigu kunci biru
  4. 75 grGula Halus
  5. 60 grKeju Parut
  6. 25 grMaizena
  7. 25 grSusu bubuk
  8. 2Kuning Telur
  9. 3Kuning dan susu cair 1 sdm Telur buat Olesan
  10. 3 BhNanas ukuran sedang
  11. 300 grGula pasir
  12. secukupnyaCengkeh dan kayu manis
  13. 1/4 sdtGaram

Cara Membuat

3 jam
  1. 1

    Untuk Selai, masak sekaligus nanas, gula pasir, kayu manis, cengkeh dan sejumput garam. Masah hinggak kering dan warn 9kuning tua. Jangan lupa cicip tingkat kemanisannya

  2. 2

    Parut dan Panggang Keju agar lebih krispy, kemudian sisihkan.

  3. 3

    Masukkan margarin, butter dan gula halus ke dalam wadah besar. Mixer dengan kecepatan sedang hingga tercampur rata. Masukkan kuning telur ke dalam wadah tersebut. Mixer hingga telur tercampur rata. Tambahkan terigu, maizena, susu bubuk, dan keju parut. Aduk semua bahan menggunakan tangan hingga tercampur rata.

  4. 4

    Timbang selai nanas seberat 2,5gr dan adonan seberat 5gr, kemudian bulatkan.

  5. 5

    Cetak seluruh selai nanas dan adonan. Kemudian oleh dengan menggunakan olesan.

  6. 6

    Panggang sampai matang. Karena saya menggunakan oven tangkring, panas dan lamanya memanggang akan berbeda tiap oven. Selamat menikmati....

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Paulina Klara Fransiska
Paulina Klara Fransiska @cook_19540342
pada

Komentar

Resep Serupa