Bahan-bahan

  1. 1 buahSukun
  2. 150 gramtepung Terigu
  3. 75 gramtepung Beras
  4. 75 gramtepung Tapioca
  5. 2 sdmGula Pasir
  6. 1 sdmGaram
  7. 1 sdtBaking Powder
  8. 50 gramMargarin (dilelehkan)
  9. 300 mlAir

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan Sukun : kupas Sukun dan potong2, kemudian rendam dengan air garam selama kurleb 15 menit, setelah itu cuci sampai bersih dan tiriskan.

  2. 2

    Tuang tepung Terigu ke wadah

  3. 3

    Tambahkan tepung Beras ke wadah dan aduk rata

  4. 4

    Tambahkan tepung Tapioca ke wadah dan aduk rata

  5. 5

    Tambahkan Gula Pasir dan aduk rata

  6. 6

    Tambahkan garam aduk rata

  7. 7

    Tambahkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk

  8. 8

    Tambahkan Margarin dan aduk sampai rata

  9. 9

    Konsistensinya seperti ini

  10. 10

    Celupkan Sukun dan goreng sampai golden brown

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Ditulis oleh

Betty Y
Betty Y @bettyjulia
pada
Medan
Saya suka wisata kuliner, tp saya takut klu makanan itu tdk sehat jd saya lebih suka masak sendiri.
Lebih banyak

Resep Serupa