Sayur Tahu Sawi Putih

Mellya Thrystian
Mellya Thrystian @cook_8287774
Depok

Memanfaatkan bahan2 yg ada dikulkas 😁😁😁

Sayur Tahu Sawi Putih

1 orang berencana membuat resep ini

Memanfaatkan bahan2 yg ada dikulkas 😁😁😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

untuk 2 porsi
  1. 1 bungkusbumbu racik sayur sop instant
  2. 1 sdmgaram
  3. 1 sdmgula
  4. 1/2 sdmroyco
  5. 2 buahkentang
  6. 3 potongtahu putih
  7. 1/2sawi putih
  8. 100 mlair

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih sawi putih, tahu putih, kentang

  2. 2

    Potong kecil sawi putih, tahu putih dan kentang

  3. 3

    Masukan ke dalam panci dan masukan 100ml air

  4. 4

    Tambahkan gula, garam, bumbu racik sop, royco aduk hingga matang

  5. 5

    Sajikan dengan hangat 😊😊😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mellya Thrystian
Mellya Thrystian @cook_8287774
pada
Depok
full time mommy with two daughter ❤❤❤emak yg td nya sama skali males masak dan skrng pengen bgt belajar supaya pinter masak 😂😂😂keep trying ❤❤❤ cooking with love ❤❤❤
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa