Roti sobek lembut

Ummi Umar
Ummi Umar @fitriastari_7978436
Bukittinggi - Agam, Sumatera Barat

Pertama kali bebikin roti, alhamdulillah berhasil. Rotinya empuk meski dimakan keesokan harinya. Senangnya pertama bikin roti langsung sukses. Resep asli Xanderkitchen, terima kasih Bu Jun, saya repost untuk catetan pribadi.

Roti sobek lembut

Pertama kali bebikin roti, alhamdulillah berhasil. Rotinya empuk meski dimakan keesokan harinya. Senangnya pertama bikin roti langsung sukses. Resep asli Xanderkitchen, terima kasih Bu Jun, saya repost untuk catetan pribadi.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

13 buah
  1. 500 grterigu cakra
  2. 100 grmentega
  3. 100 grgula pasir
  4. 3 btrkuning telur
  5. 225 mlsusu cair (jgn langsung tuang semua, lihat adonannya)
  6. 30 grsusu bubuk (1 bks Danc*w sachet)
  7. 2 sdtfermipan
  8. 1/2 sdtgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Krn menggunakan mixer,campur semua bahan jd satu kecuali garam masuk terakhir setelah semua bahan tercampur rata.

  2. 2

    Tambahkan susu cair sedikit demi sedikit, jika dirasa cukup hentikan, jika dirasa kurang ditambah lg. Banyak cairan yg diperlukan tidak selalu sama km kelembaban tepung berbeda2. Uleni sampai kalis

  3. 3

    Timbang adonan 100gr, bentuk bulat, jika ada isian bisa langsung diisi. Susun dlm loyang yg sudah dioles mentega

  4. 4

    Diamkan sampai mengembang. Oles dg kuning telur, panggang sampai matang, sesuaikan oven masing2, setelah matang, oles dengan margarin agar lebih cantik. *aslinya pake olesan butter

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ummi Umar
Ummi Umar @fitriastari_7978436
pada
Bukittinggi - Agam, Sumatera Barat
|| Full time mom|| Suka makan juga suka (baca: mesti) masak || Meminimalkan masak tanpa MSG dsb || Pemula dalam hal baking || Banyak belajar dari cookpad 😍😍 ||
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa