Sosis gulung

Audry Arifin
Audry Arifin @audryarifin
JKT-TNG

Punya sosis dan roti, terus bingung mau dibikin apa. Akhirnya gegara nonton drama korea, jadilah sosis gulung roti hahahha. lumayan buat cemilan sambil nonton drama korea :)

Sosis gulung

4 orang berencana membuat resep ini

Punya sosis dan roti, terus bingung mau dibikin apa. Akhirnya gegara nonton drama korea, jadilah sosis gulung roti hahahha. lumayan buat cemilan sambil nonton drama korea :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 buahsosis yang sudah di goreng / di panggang
  2. 3 lembarroti tawar
  3. 1 sdmmentega
  4. nori / rumput laut kering untuk taburan
  5. secukupnyasaus / mayones

Cara Membuat

  1. 1

    Pipihkan roti tawar, kemudian letakan sosis di atasnya, gulung sampai sosis tertutup roti.

  2. 2

    Panaskan mentega di wajan anti lengket, lalu panggang roti sampai kecoklatan.

  3. 3

    Sajikan hangat bersama taburan rumput laut dan saus / mayones

  4. 4

    Agak susah nempelin tepi si roti, tapi tidak apa-apa. bisa juga di tusuk pake tusuk gigi supaya rotinya nempel.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Audry Arifin
Audry Arifin @audryarifin
pada
JKT-TNG
IG: @makanbarengodrisuka makan dan suka masak :)
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa