Tumis Bakso Sosis Pelangi (Menu Anak)

Elfi Nova
Elfi Nova @elfi_nova
Gunungkidul Yogyakarta

Menu simpel praktis enak dan bergizi tentunya..

Tumis Bakso Sosis Pelangi (Menu Anak)

70 orang berencana membuat resep ini

Menu simpel praktis enak dan bergizi tentunya..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 5 bhbakso
  2. 2 bhsosis
  3. 1/2 bhjagung manis, pipil
  4. 1 bhwortel, potong serong
  5. 5 lbrsawi putih, potong2
  6. 3 bhbawang merah, iris tipis
  7. 2 bhbawang putih, cincang
  8. Secukupnyagaram
  9. Sedikitlada bubuk
  10. 1 sdmkecap manis
  11. 1 gelasair
  12. Secukupnyaminyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Iris tipis bakso dan sosis, goreng sebentar lalu sisihkan.

  2. 2

    Tumis bawang merah sampai wangi kemudian masukkan bawang putih sampai matang. Masukkan lada, wortel, jagung. Aduk sebentar lalu beri air, masak sampai sayuran setengah matang.

  3. 3

    Tambahkan bakso, sosis, dan sawi. Beri garam dan kecap manis, aduk rata. Koreksi rasa, masak sebentar, angkat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Elfi Nova
Elfi Nova @elfi_nova
pada
Gunungkidul Yogyakarta
Ibu rumah tangga yang masih harus banyak belajar tentang seni memasak 💪🙂
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa