Pakcoy Cah Tofu Ayam

Mega Nov
Mega Nov @meganov88
South Jakarta

Source: dapurVY
Saya tambahin daging ayam yg nganggur di kulkas. Langsung eksekusi yuk!

Pakcoy Cah Tofu Ayam

Source: dapurVY
Saya tambahin daging ayam yg nganggur di kulkas. Langsung eksekusi yuk!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 bonggolpakcoy, bersihkan
  2. 1 bungkusegg tofu, iris tebal 1 cm
  3. 100 grdaging ayam, potong dadu
  4. 2 siungbawang putih, geprek
  5. 1/2 buahbawang bombay
  6. 1 sdtsaus tiram
  7. Secukupnyagaram, gula dan royco ayam
  8. 1 sdttepung maizena, larutkan dg sedikit air
  9. Secukupnyaair panas

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng egg tofu hingga 1/2 matang, sisihkan

  2. 2

    Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum, masukkan daging ayam tunggu sebentar sampai agak matang kemudian masukkan pakcoy, aduk rata lalu tambahkan air panas

  3. 3

    Masukkan saus tiram, royco ayam, garam dan gula, aduk rata tes rasa. Tuang larutan maizena, aduk rata.

  4. 4

    Terakhir masukkan egg tofu goreng, aduk seperlunya saja yaa, matikan api dan sajikan selagi hangat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Mega Nov
Mega Nov @meganov88
pada
South Jakarta
Happy cooking.. happy me 😄Masak sendiri dijamin lebih bersih & enak👌
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa