Puding Mangga (dikukus)

arni muarifah
arni muarifah @arnyrivah

Puding Mangga (dikukus)

7 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 butirTelor
  2. 3 buahmangga dikupas terus diblender
  3. 3 bksNutrijel rasa jeruk
  4. 3 sachetSusu dancow putih
  5. secukupnyaGula
  6. secukupnyaSKM

Cara Membuat

  1. 1

    Telor dan susu dancow dicampur terus diaduk

  2. 2

    Mangga diblender sampai halus dan tuangkan ke adonan telor dan susu dancow di step 1

  3. 3

    Tambahkan nutrijel rasa jeruk tanpa fruit acid ke adonan tadi

  4. 4

    Tambahkan gula dan susu kental manis hingga sudah terasa manis

  5. 5

    Siapkan panci untuk mengukus dan masukkan adonan tadi ke loyang untuk puding

  6. 6

    Didihkan adonan tadi pada panci yg telah disiapkan.

  7. 7

    Waktunya sekitar 30 menit sampai pudignya benar-benar padat

  8. 8

    Masukan ke kulkas agar lebih segar dan mantap.

  9. 9

    Selamat menikmati 😁😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
arni muarifah
arni muarifah @arnyrivah
pada

Komentar

Resep Serupa