Cara Membuat
- 1
Cuci teri hingga bersih, tiriskan lalu goreng kering, angkat
- 2
Haluskan bawang merah, Bawang putih, Cabe merah, dan Cabe rawit lalu tumis dengan minyak sampe matang
- 3
Masukan teri, aduk sampai merata, Tambahkan gula, garam dan kecap sesuai selera. Kemudian masak hingga matang dan siap di sajikan
- 4
Selamat mencoba😁
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Sambal Teri Seuhah Sambal Teri Seuhah
Memanfaatkan bahan makanan yang ada,, kebetulan bumbu2 untuk bikin sambal teri ini sudah tersedia. Zulfah Hayatun Nufus -
-
Sambal teri Sambal teri
Menu favorit anak-anak bisa dimakan sebagai lauk nasi uduk, lontong sayur.Selain mudah dimasak dan bahannya tidak ribet, sambel teri masakan paling simple dan bisa tahan lama. Dewi Fiska -
Sambal teri klotok Sambal teri klotok
Masakn favorit suami, bisa habisin nasi 1megicom. Yasma Alea Wanda -
-
Sambal Teri Sambal Teri
Lumayan ada stock sambal untuk 2 hari 😁Selamat mencoba ya buibu Khansha Devi Nastiti -
Sambal Teri Belimbing wuluh Sambal Teri Belimbing wuluh
Ini sambel kesukaan ku banget .. makan pake nasi anget .. wuiihhh ..... Resep By Ell -
Teri sambal ijo Teri sambal ijo
Ga perlu lauk lain, yang satu ini udah bisa habisin nasi semagic com Reni Dwi H -
-
-
-
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/4068865
Komentar