Baso Cah Sawi Pedas

nadhifasalsabilla
nadhifasalsabilla @cook_7465044
Blitar Jawa Timur

Mengolah bahan seadanya..

Baso Cah Sawi Pedas

9 orang berencana membuat resep ini

Mengolah bahan seadanya..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

3 porsi
  1. 1 ikatsawi
  2. 8 butirbaso
  3. 4bawang putih
  4. 1daun bawang
  5. 1 sendokbawang (merah) goreng
  6. 1 butirtelur
  7. Cabai
  8. Garam
  9. Gula
  10. Minyak goreng
  11. Terasi
  12. Kecap manis

Cara Membuat

  1. 1

    Potong sawi sesuai selera. Lalu cuci hingga bersih. Dan tiriskan.

  2. 2

    Goreng telur secara orak arik. Tiriskan.

  3. 3

    Haluskan bawang putih, cabai dan terasi. Lalu tumis menggunakan sedikit minyak hingga berbau harum.

  4. 4

    Masukkan baso yang sudah dipotong potong sesuai selera. Aduk hingga bumbu meresap.

  5. 5

    Masukkan sawi yang telah dicuci bersih. Tambahkan segelas air (disini saya menggunakan gelas berukuran sedang). Aduk hingga tercampur rata.

  6. 6

    Tambahkan garam, gula, kecap sesuai selera. Boleh icip ditengah” prosesnya. Tambahkan jika perlu.

  7. 7

    Masukkan bawang goreng dan juga daun bawangnya (disini saya menghindari msg, jadi saya perbanyak bawang”nya) namun jika perlu silahkan tambahkan bumbu penyedap.

  8. 8

    Lalu aduk hingga rata dan masukkan telur goreng orak arik nya. Selesaii... selamat mencoba ^^

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
nadhifasalsabilla
nadhifasalsabilla @cook_7465044
pada
Blitar Jawa Timur
•Halalicious•Mahasiswi Suka Masak Gasuka Makan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa