Telur Rumput Laut

Ivy Sujoko
Ivy Sujoko @dezivy
Philadelphia

Ini mah masakan males ya. Ada telur dan rumput laut. Yaudah sok atuh dipadukan. Lumayan buat temennya sop

Telur Rumput Laut

Ini mah masakan males ya. Ada telur dan rumput laut. Yaudah sok atuh dipadukan. Lumayan buat temennya sop

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 buahTelur
  2. 1 lembarRumput Laut ukuran besar (utk buat sushi)
  3. 1 sdtkaldu ayam
  4. 3 sdmair putih

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan bahan. Campur semua bahan di wadak kecuali rumput laut dan kocok rata

  2. 2

    Panaskan wajan dan beri 1 sdm minyak. Dengan api sedang, tuang telur, sampai setengah matang taruh rumput laut diatasnya

  3. 3

    Gulung perlahan2 dengan sumpit. Terus masak dengan api sedang sampai telurnya set dan permukaan agak coklat.

  4. 4

    Potong2 dan taruh di kotak makan atau piring. Makan dengan nasi, sop, dan sambal.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ivy Sujoko
Ivy Sujoko @dezivy
pada
Philadelphia
Wanita yang hobby makan tapi takut gendut. Merantau dan berumah tangga membuatku masuk dapur. Masih belajar dan terus belajar untuk membuat santapan yang lezat dan sehat untuk keluarga
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa