Tempe bakar endeuus

Septy Ningrum
Septy Ningrum @cook_9877909

Pengen makan tempe tapi bosen kalau cuma di goreng

Tempe bakar endeuus

10 orang berencana membuat resep ini

Pengen makan tempe tapi bosen kalau cuma di goreng

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan rendam :
  2. 1 papantempe uk besar (potong2 jadi 21 bagian)
  3. 2 siungbawang putih haluskan
  4. 2 sdtketumbar
  5. 1 sdtgaram
  6. secukupnyaAir
  7. Bahan olesan :
  8. 10 sdmkecap manis
  9. 2 siungbawang putih haluskan
  10. 4 siungbawang merah haluskan
  11. 2 sdtketumbar
  12. 1 sdtmerica bubuk
  13. 8cabai rawit haluskan (bisa diskip ditambah atau dikurangi)
  14. 2 sdmminyak goreng
  15. 1 buahtomat uk kecil haluskan

Cara Membuat

  1. 1

    Olesi tempe dengan bahan rendam satu persatu. Lalu diamkan kurleb 10 menit. Goreng tempe sampai warna kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

  2. 2

    Campur semua bahan oles lalu olesi tempe goreng tadi satu persatu. Diamkan selama kurleb 10 menit.

  3. 3

    Bakar tempe diatas teflon sambil diolesi sisa bumbu oles tadi.

  4. 4

    Tempe bakar siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Septy Ningrum
Septy Ningrum @cook_9877909
pada

Komentar

Resep Serupa