Jamu Kunyit Asam

Noviieta
Noviieta @cook_12078897
Berau, kal-tim

karena syukaaa bget sama yg namanya jamu, jadi coba coba dah buat sendiri , rasanyaaa enak n segerrrrrrrr... 😘

Jamu Kunyit Asam

karena syukaaa bget sama yg namanya jamu, jadi coba coba dah buat sendiri , rasanyaaa enak n segerrrrrrrr... 😘

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 Ruaskunyit (bersihkan dan iris tipis)
  2. 2 cmJahe (geprek)
  3. sesuai seleraAsam Jawa
  4. secukupnyaGula merah
  5. sesuai seleraGula
  6. sesuai selera daun sirih (bisa pakai atau gak juga gapapa)
  7. secukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih kunyit, kupas lalu iris iris tipis, Jahe digeprek..

  2. 2

    Masukan ke air dalam panci, masukan kunyit, jahe, asam jawa,gula merah, rebus hingga mendidih, terakhir masukan gula sesuai selera..

  3. 3

    Jika sisah mendidih matikan kompor lalu saring air nya, dan siap diminum.. bisa dksih es batu, dingin lebih enak 😘

  4. 4

    Selamat mencoba... 😍😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Noviieta
Noviieta @cook_12078897
pada
Berau, kal-tim
Hobby masak, karena masak adalah kebutuhan dan bagian dari hidup 😍
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa