Bidaran Keju / Telur gabus

Indah Yuliana
Indah Yuliana @cook_10177756
Balikpapan

Telur Gabus / Bidaran Keju adalah salah Satu jajan dengan bahan paling simple cuma extra Sabar. Tapi ini Mudah Ya gaes 🙂

Bagikan

Bahan-bahan

1 toples kecil
  1. 1 butirtelur
  2. 1 gelastepung tapioka/sagu
  3. 1 sendok makanmentega
  4. 3 sdmkeju parut
  5. 1/2 sdtgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Kocok garam, mentega, telur dan keju sampai tercampur

  2. 2

    Masukkan tepung

  3. 3

    Uleni hingga kalis

  4. 4

    Bentuk sesuai selera lalu masukkan dalam minyak yang belum dipanaskan

  5. 5

    Setelah penuh, nyalakan api kecil saja

  6. 6

    Goreng hingga berubah warna dan pastikan bagian dalam sudah keras

  7. 7

    Telur gabus siap disajikan, masukkan toples jika sudah dingin

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Indah Yuliana
Indah Yuliana @cook_10177756
pada
Balikpapan
Memasak dan menciptakan masakan baru adalah kewajiban bagi seorang wanita, belajar dan terus mencoba.hingga memasak menjadi menyenangkan bukan menyusahkan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa