Cara Membuat
- 1
Ayak terlebih dahulu tepung terigu dan maizena. Campur keduanya dengan susu bubuk, perisa vanila, dan potongan margarine beku hingga tercampur rata.
Masukkan kuning telur dan uleni hingga adonan tidak lengket di wadah. Tutup, dinginkan dalam kulkas selama 30 menit.
- 2
Olesi cetakan pie susu dengan sedikit margarine.
Bulatkan, masukkan satu per satu di setiap cetakan sampai adonan habis.Tusuk-tusuk bagian bawah adonan dalam cetakan pie dengan menggunakan garpu. Sisihkan.
- 3
Membuat Isian Pie Susu:
Campurkan susu kental manis dengan air menggunakan garpu atau balloon whisk. Setelah itu, masukkan bahan lain seperti perisa susu vanila, pewarna dan kuning telur. Campur hingga rata.
Masukkan tepung maizena dan ratakan dengan adonan isian pie,, kemudian saring
Panaskan oven dengan suhu 150'C, tuang isian pie ke dalam cetakan kulit pie setinggi 2/3 nya saja.Panggang dalam oven (rak atas) selama kurang lebih 35 menit hingga kulit berwarna kecoklatan. Jika sudah matang
Resep Serupa
-
Pie Susu Pie Susu
(Gambar vla putih ada dibawah) Sebenarnya sudah sering buat pie susu, tapi baru sempat berbagi. Kenapa sering? Karena salah satu kue favorit keluarga saya. Alhamdulillah juga kue ini jadi salah satu yang paling banyak order, so hampir setiap minggu buat hehe.. 😊 Ayooo dicoba buat... Seriusss enak, vlanya kerasa dan kulitnya renyah!!! Happy try it ;) 😍 Ayun-Cici -
Pie Susu Pie Susu
Masih baking class with teh Cory Rahmaniah https://cookpad.wasmer.app/id/pengguna/2624339Kalau kemarin kita belajar tentang Soes, nah sekarang tentang piePie crust dari teh cory ini flexibel ya bisa digunakan utk pie susu, pie brownies, pie buah atau pie dgn aneka toppingRasanya enak dan wajib anda coba sebagai resep andalaandalanSource & Tutor : @ibukcory19 Tyas yodha -
Pie Susu Pie Susu
Haiii, kali ini aku dan bestie aku @yun14r baking bareng buat ikutan challenge JEBAKK yang diadain oleh @koepoekoepoeid dan CookpadKita berdua penyuka dessert, makanya kali ini kita bikin Pie Susu yang rasanya maknyus surenyus apalagi di tambah dengan Pasta Vanilla dan pewarna dari @koepoekoepoeid yang sudah bersertifikat halal.Recipe : @ibueokhaura#PastiJadiJalan #JEBAKK Aditya Damayanti
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar