Sup Buah alakadarnya

4 orang berencana membuat resep ini
Susi Ananda Putri
Susi Ananda Putri @cook_12499377
Cepu Jawa Tengah Blora🏠

Sueger banget cocok buat menu buka puasa 😄

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

2 porsi
  1. Buahnaga
  2. Melon
  3. Kelengkeng
  4. Apel
  5. Pir
  6. Nanas
  7. 6 sendokgula pasir (rebus dengan 2gelas air)
  8. Susu (aku pake omela)
  9. secukupnyaAir putih
  10. Dan es batu,

Cara Membuat

  1. 1

    Potong semua buahnya sesuai selera

  2. 2

    Masukan rebusan air gula

  3. 3

    Masukkan susu dan tambahkan secukupnya air lalu tambahkan es batu,siap di santap cocok buat berbuka puasa bun.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Susi Ananda Putri
Susi Ananda Putri @cook_12499377
pada
Cepu Jawa Tengah Blora🏠
suka masakan pedas
Lebih banyak

Resep Serupa