Chicken Teriyaki

Ayu Novitasari
Ayu Novitasari @dapoerku
Tulungagung - Jatim

Assalaamualaikum,
#BikinRamadhanBerkesan
#30harisemangatcelemek

Pada dasarnya, menu2 spt ini sering kita jumpai di resto2 kesayangan kita, belakangan ini sejak bulan puasa dimulai, dimulai pulak keinginan makan ini itu 😁 tp tak kunjung sempet ke resto, krn malasnya mengantri, berebut nyari tempat, mau reservasi juga kadang kondisinya lagi ngga bisa, alhasil, kita ciptakan saja menu2 ala resto dirumah, selesai masalah.Rasa juga ngga kalah keceh dari resto punya, cekidot mom, taste it with your hands 👌☺️

Chicken Teriyaki

Assalaamualaikum,
#BikinRamadhanBerkesan
#30harisemangatcelemek

Pada dasarnya, menu2 spt ini sering kita jumpai di resto2 kesayangan kita, belakangan ini sejak bulan puasa dimulai, dimulai pulak keinginan makan ini itu 😁 tp tak kunjung sempet ke resto, krn malasnya mengantri, berebut nyari tempat, mau reservasi juga kadang kondisinya lagi ngga bisa, alhasil, kita ciptakan saja menu2 ala resto dirumah, selesai masalah.Rasa juga ngga kalah keceh dari resto punya, cekidot mom, taste it with your hands 👌☺️

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4 orang
  1. 1/2 kgayam (boleh di fillet, bole dipotong bersama tulangnya)
  2. secukupnyabiji wijen sangrai untuk taburan
  3. Bumbu Marinase:
  4. 2 siungbawang putih (haluskan)
  5. 1 ruasjahe (haluskan)
  6. 1 sdmkecap manis
  7. 1 sdtkecap asin
  8. 1 sdtkecap ikan oyster
  9. 1 sdtsaos raja rasa
  10. 1/2 sdtmerica bubuk
  11. 1 sdtcuka
  12. Bumbu panggang:
  13. 2 sdmmadu
  14. 1 siungbawang putih (haluskan)
  15. 1 sdmkecap manis
  16. 1 sdmminyak wijen
  17. 1 sdtkecap asin
  18. 1 sdmminyak goreng

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Cuci bersih ayam, marinase ayam dikulkas selama minim 2 jam, sy 24 jam untuk keesokan harinya.

  2. 2

    Panggang ayam di teflon hingga setengah matang, lalu masukkan bumbu panggang, panggang hingga meresap bumbunya sat. Taburi wijen. Selesai 🤗

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ayu Novitasari
Ayu Novitasari @dapoerku
pada
Tulungagung - Jatim
Mom with a bunch of love
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa