Lumpia Risol

10 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

50 buah
  1. 50 sheetkulit lumpia "Finna"
  2. 2 sachetmaggi penyedap rasa
  3. 1 butirtelur ayam
  4. 1 buahwortel
  5. 1/4 potongkol
  6. 1 buahkentang
  7. secukupnyaBuncis
  8. secukupnyaDaun sop
  9. secukupnyaDaun bawang
  10. Mayonais

Cara Membuat

  1. 1

    Sediakan kulit lumpia yang akan digunakan.

  2. 2

    Potong sayur menjadi kecil-kecil.

  3. 3

    Rebus kentang agar lembut saat dimakan.

  4. 4

    Panaskan wajan untuk menumis, beri minyak sedikit.

  5. 5

    Masukkan sayur yang sudah dipotong2 tadi sedikit demi sedikit.

  6. 6

    Tumis hingga sedikit layu, lalu masukkan 1 sachet maggi penyedap rasa sambil ditumis.

  7. 7

    Masukkan 1 butir telur ayam dan 1 sachet maggi penyedap rasa, dan tumis hingga rata.

  8. 8

    Siapkan kulit lumpia, tuangkan sedikit sayur yg sudah ditumis dan mayonais.

  9. 9

    Lipat menjadi 3 bagian, lalu digulung.

  10. 10

    Ulangi poin 8 dan 9 hingga kulit lumpia dan sayur tumisan habis.

  11. 11

    Panaskan penggorengan menggunakan api kecil, lalu goreng hingga kuning kecoklatan.

  12. 12

    Nyam nyam! Lumpia siap disantap tanpa perlu dicocol!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Naya
Naya @cook_12569910
pada
PNK - BDO

Komentar

Resep Serupa