Gado Gado

Nurmala Dhani
Nurmala Dhani @cook_11710691
Takengon, Aceh Tengah

kuah kacang source yummi.ind, tdk pakai terasi, gulamerah, asam jawa. liat di ig udah lama baru srkg di realisasikan. agak di modif dikit.

Gado Gado

8 orang berencana membuat resep ini

kuah kacang source yummi.ind, tdk pakai terasi, gulamerah, asam jawa. liat di ig udah lama baru srkg di realisasikan. agak di modif dikit.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. sayuran :
  2. 7 lembardaun selada rajang
  3. 1 buahtimun potong2
  4. 1 buahwortel potong korek api
  5. 1 buahkentang potong dan rebus
  6. 2 kotaktahu potong dan goreng
  7. saus kacang :
  8. 150 grkacang goreng, haluskan (blender/ giling saat masih panas)
  9. bumbu:
  10. 7 bijicabe merah
  11. 15 bijicabe rawit
  12. 2 ruaskencur
  13. 7 siungbawang putih
  14. 3 helaidaun jeruk rajang
  15. 2 helaidaun salam
  16. 2-4 sdmgula (disesuaikan)
  17. 1 sdtgaram
  18. 500 mlair
  19. 1 buahjeruk nipis (ambil airnya)

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bumbu semuanya kecuali daun salam.

  2. 2

    Tumis bumbu hingga harum, masukkan kacang. tambahkan air. aduk hingga mengental. beri gula, garam, air perasan jeruk nipis. tes rasa jika sudah pas matikan kompor.

  3. 3

    Tata dipiring sayuran dan tahu goreng, tuang saus kacang diatasnya

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nurmala Dhani
Nurmala Dhani @cook_11710691
pada
Takengon, Aceh Tengah
Suami Pariaman,Ana Medan.Jadi makanan yg dimasak berbau khas minang dan medan. sesekali coba masakan daerah lain. tdk terlalu suka makanan manis.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa