Telur crispy

mama ayu
mama ayu @cook_2273193

Pengen nyoba resep yang lagi hits akhirnya kesampaian juga

Telur crispy

11 orang berencana membuat resep ini

Pengen nyoba resep yang lagi hits akhirnya kesampaian juga

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3telur
  2. Royco
  3. Daun bawang
  4. Tepung terigu
  5. Tepung beras
  6. Soda kue
  7. Air dingin
  8. Minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Campur telur, daun bawang dan Royco lalu dadar seperti biasa

  2. 2

    Buat adonan kering dari terigu, tepung beras royco dan soda kue. Untuk adonan basah tinggal tambah air dingin

  3. 3

    Telur yang telah di dadar Celupkan ke adonan basah lalu kering

  4. 4

    Goreng dg minyak banyak

  5. 5

    Siap di sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
mama ayu
mama ayu @cook_2273193
pada
semoga bisa berguna bagi anak cucu kelak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa