Kering Tempe Teri

Wiwid
Wiwid @bakoelwening

Mulanya kurang tertarik bikin lauk ini, tapi karena muridku orang Jepang kepengen bikin lauk ini, aku jadi browsing cara bikinnya...dan langsung praktek...dan dia suka sekali... Alhamdulillah. Muridku juga minta belajar bikin di apartemennya....hahaha jadilah "koki dadakan"...ini adalah hasil karya yang ke 5 kalinya...dan menjadi favorit keluarga...

Kering Tempe Teri

Mulanya kurang tertarik bikin lauk ini, tapi karena muridku orang Jepang kepengen bikin lauk ini, aku jadi browsing cara bikinnya...dan langsung praktek...dan dia suka sekali... Alhamdulillah. Muridku juga minta belajar bikin di apartemennya....hahaha jadilah "koki dadakan"...ini adalah hasil karya yang ke 5 kalinya...dan menjadi favorit keluarga...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 papantempe besar iris tipis dan kecil, goreng
  2. 1/4 kgkacang tanah, goreng
  3. 1/2 onsteri medan, goreng
  4. 5 siungbawang putih iris tipis, goreng
  5. Bahan tumisan :
  6. 4 siungbawang putih iris
  7. 5 siungbawang iris
  8. 3 lbrdaun jeruk purut
  9. 3 lbrdaun salam
  10. 2 cmlengkuas, geprek
  11. 3 bhcabe keriting iris tipis
  12. 1 sdmair asam jawa
  13. 2 1/2 bhgula jawa, iris tipis

Cara Membuat

  1. 1

    Semua bahan tempe, kacang, teri, bawang putih goreng sisihkan.

  2. 2

    Lalu tumis bawang putih, bawang merah, cabe setelah kering dan matang masukkan lengkuas, daun salam dan daun jeruk.

  3. 3

    Selanjutnya masukkan air asam dan gula merah, beri air secukupnya dan garam.

  4. 4

    Dimasak dengan api sedang, lalu cicipi rasanya.

  5. 5

    Terakhir masukkan bahan2 yang sudah digoreng, aduk sampai rata dengan api kecil.

  6. 6

    Matikan kompor, kering tempe teri siap dihidangkan dengan nasi panas...hmmm yummy...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Wiwid
Wiwid @bakoelwening
pada

Komentar

Resep Serupa