Perkedel Tahu

#Recook_juni_dwianggiani
Hasil recook saya dari pemenang arisan recook Jabodetabek ke 14 mba Juni DwiAnggiani, rasanya enak banget pas dimaem saya pake tahu cina + cabe rawit merah saya ganti dengan cabe merah keriting. Silahkan klik disini untuk melihat resep aslinya ya : Perkedel Tahu https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5212594-perkedel-tahu
Saya catat disini resep sesuai apa yang saya masak ya.
#kookpaderJabodetabek
#ArisanRecook
#CookpadCommunity_Jakarta
#CookpadCommunity
Perkedel Tahu
#Recook_juni_dwianggiani
Hasil recook saya dari pemenang arisan recook Jabodetabek ke 14 mba Juni DwiAnggiani, rasanya enak banget pas dimaem saya pake tahu cina + cabe rawit merah saya ganti dengan cabe merah keriting. Silahkan klik disini untuk melihat resep aslinya ya : Perkedel Tahu https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5212594-perkedel-tahu
Saya catat disini resep sesuai apa yang saya masak ya.
#kookpaderJabodetabek
#ArisanRecook
#CookpadCommunity_Jakarta
#CookpadCommunity
Cara Membuat
- 1
Siapkan semua bahan.
- 2
Campur daun bawang dan cabe merah keriting.
- 3
Campur bumbu halus dan telur kocok, koreksi rasa.
- 4
Tambahkan tepung maizena.
- 5
Cetak menggunakan sendok, goreng hingga kecoklatan. Angkat dan tiriskan lakukan proses penggorengan sampai adonan perkedel tahu habis ya.
- 6
Sajikan.
Resep Serupa
-
Perkedel Tahu Perkedel Tahu
Gegara bocahku gak doyan tahu, saya akalin dibikin perkedel.. Alhamdulillah..ketagihan..hihihi..🤗#selasabisa#cookpadcommunity Juni DwiAnggiani -
Perkedel tahu Perkedel tahu
Kalo masak sayur sop biasanya suka bikin perkedel. Kalo ga perkedel kentang ya ini nih... perkedel tahu. Biar ga bosen makan tahu jadi perlu dimodifikasi, meski sebenernya ga pernah bosen yang namanya makan tahu ori, secara si paksu itu tergolong tahu-lover 😁 Mariana Chika -
Perkedel Tahu Perkedel Tahu
Udah lama ga bikin perkedel tahu. Mudah, cepat, tinggal aduk2. Biasanya pakai tahu putih cina. Tapi ini pakai tahu Lembang. Ternyata enak juga. Bunda Ei -
Perkedel Ampas Tahu Perkedel Ampas Tahu
Setelah bikin tahu homemade, tersisa ampas tahu yang sayang kalau dibuang. pernah coba bikin tempe gembus, tapi kelupaan panennya, jadi malah berjamur..hihi. Ya udah, biar cepet bikin aja perkedel.Alhamdulillah..bocahku ketagihan. jadi semangat bikin tahu homemade..Resep ini bisa dipakai untuk perkedel tahu.#SA5_OlahanTahu#RabuBaru#CookpadCommunity Juni DwiAnggiani -
Perkedel Tahu Perkedel Tahu
Source:Dapur b'wish.masih dengan resep teh Lina pemenang arisan cocomba 👏 kali ini saya recook perkedel tahunya namun saya ga pakai buncis dan jagung karena ga punya stock.yuk ini resepnya #Bandungarisanrecook4_Dapurbwish #ga_thenextlevel #cookpadcommunity_bandung #cookpadindonesia #olahantahu Dapur neetasyl -
Perkedel tahu mercon Perkedel tahu mercon
Wah sudah masuk minggu ke 30, kocokan arisan genk peda minggu ini yang dapat mbk Nuri @irunkha_27 . Recook yang mudah aja ya. Perkedel tahu, yang ini makannya udah gak usah pakai cabe lagi, karena cabenya udah langsung dicampur ke adonan tahu. Enak, pedes nagih. Yuk dicoba, cus resepnya.#GenkPejuangDapur#RememberGenkPeDa_AbukIrun#GenkPeDa_AbukIrun#ArisanRecook_AbukIrun#GenkPeDa_Eksis#MasakItuSaya#BagikanInspirasimu#cookpadcommunity_jakarta#cookpadindonesia#GA_TheNextLevel#GAweek43 Mama fathan -
Perkedel Tahu Saus Tiram Perkedel Tahu Saus Tiram
Ikut meramaikan posting bareng "serba tahu" untuk #BALLONChallenge, kali ini saya tertarik dengan resep perkedel tahu yang diberi saus. Saya pake tahu putih/tahu Cina. Cooksnap resepnya mbak @vinahimatur . Kebayang gak sih enaknya.#AkuTahuKamuSuka#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#CookmemberPeda3_Vina#KreasiCoDe23_KitaBeriTahuYuk#CookpadCommunity_Depok#Cookpad_Id Siswaty Elfin Bachtiar -
Perkedel Tahu Ceria Perkedel Tahu Ceria
Satu kata. Enak!!! 😋👍Kenapa namanya Perkedel Tahu Ceria? Mungkin karena dalam adonan tahunya banyak bahan2 lain yang menyertai sehingga suasananya menjadi ramai dan ceria ya.. xixixi 😄😅Perkedel ini bisa menjadi alternatif lauk ataupun camilan sehat untuk buah hati Bunda.. Selamat mencoba 🤗💕Source:Buku Menu Sehat Sehari-hari untuk Tumbuh Kembang Anak oleh dr. Endy Paryanto Prawirohartono, MPH., SpA(K) dkk. sebagai #camilan sore hari ke-5.#PejuangGoldenApron2#MenuAnak #CamilanAnak Lelycious^^ -
Perkedel Tahu Bayam Perkedel Tahu Bayam
Bikin perkedel tahu pake bayam buat temen makan tumis teri bawang merah. Raosss pisan. Bunda Ei -
Perkedel Tahu Sosis Perkedel Tahu Sosis
Punya tahu cina sisa kemaren, daripada bingung dibikin apa, jadiin perkedel tahu aja lah ya buat tambah2 lauk.. 😁 Fhie -
Perkedel Tahu Perkedel Tahu
Recook kemaren dari resepnya bunda Ela. Tapi saya bikin porsi banyak, maklum jumlah orang di rumah juga banyak 😄. jadi takaran bumbu saya sesuaikan lagi.Cuuusss ahhh.....kita langsung lihat bahan dan caranya. Gampang dan cepeeett 🤩.#CookpadCommunity#CookpadCommunity_Bandung#MenuHarianSederhana_PerkedelTahu#KreasiDapurSaya Tini Rostiawati -
Perkedel Udang Tahu Renyah Perkedel Udang Tahu Renyah
Awalnya mau bkin perkedel udang biasa aj, tp ada sisa adonan bola tahu di kulkas (lihat resep bola tahu isi telur puyuh), jdi di mix aja, eh Alhamdulillaah enak. Suami makannya lahap apalagi dtambah sambal tomat sbg cocolannya. Laziiiizz Maryam Ummu Qais
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar