Ayam kecap

45 orang berencana membuat resep ini
Jeselyne M.C
Jeselyne M.C @cook_7776118

Lagi mau bikin nasi hainam tapi gak mau pakai ayam kukus ( pek cam kee ) jadi temen nya ayam kecap aja anak2 lebih suka
#5resepterbaruku#

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ekorayam, lumuri garam
  2. Air untuk merebus ayam
  3. Air es untuk rendaman
  4. Seulas Jahe geprek
  5. 4 siungBawang putih geprek
  6. Bahan Saus :
  7. 2 sdmSaus tiram
  8. 2 sdmKecap manis
  9. 2 sdmKecap asin
  10. 1 sdtAir jeruk nipis
  11. Gula secukup nya

Cara Membuat

  1. 1

    Masak air sampai mendidih lalu masukkan ayam, jahe, bawang putih sampai ayam empuk.

  2. 2

    Lalu angkat celupkan ke air es lalu angkat masukkan lagi ke dalam air rebusan sebentar lalu angkat celupkan ke air es diamkam sebentar

  3. 3

    Simpan air rebusan ayam buat nasi hainam.

  4. 4

    Masak semua bahan saus tambahkan air kaldu (ambil 1/4 gelas air rebusan) lalu masukkan ayam.

  5. 5

    Masak ayam sampai saus mengental. Angkat

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Jeselyne M.C
Jeselyne M.C @cook_7776118
pada

Resep Serupa