Perkedel Jagung

Desta Astari @cook_d35ta
Cara Membuat
- 1
Haluskan bawang putih, cabe merah dan cabe rawit
- 2
Tumbuk kasar jagung manis
- 3
Potong halus daun bawang, lalu masukan ke dalam jagung yg sdh di tumbuk kasar dan sdh di campur bumbu yg di haluskan
- 4
Masukan telur, tepung terigu, garam, lada dan penyedap secukupnya, laku aduk hingga rata
- 5
Goreng adonan perkedel dan siap utk di hidangkan. Sisa adonan bisa di masukan kulkas dan di goreng jika ingin di hidangkan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Perkedel Jagung Perkedel Jagung
Udah lama ga bikin perkedel jagung. Ini saya tambahin cabe biar ada pedes-pedesnya.#PejuangGoldenApron2#Cookpadcomnunity_Bekasi#CABEKU#DiRumahAja Rini Damayanti (Aqeesha's Kitchen)✅ -
-
-
Perkedel Jagung Perkedel Jagung
Setoran pertama untuk challenge #GAS2025 dgn tema #GoldenDelight#CookpadCommunity_Batam Arina Putri -
Perkedel Jagung Perkedel Jagung
Perkedel jagung ini sangat cocok dibuat untuk sarapan mommy. karna buatnya cepat banget dan simple.,,dan rasanya juga lezat.Selamat mencoba mommy. Laksmi Wirawan -
Perkedel Jagung Perkedel Jagung
Gemes banget ngelihat jagung manis yg seger2 dipasar terinspirasi buat hari ini buat Perkedel jagung kesukaan Bapak ....selamat menikmati bapak ... Yesica Dewi -
-
Perkedel Jagung Perkedel Jagung
Selalu suka kalo tiap mama bikin perkedel jagung, karena skrg udh ga tinggal serumah minta deh resepnya. Simpel bgt ternyata 🤤 Erwina Artika -
Perkedel Jagung Perkedel Jagung
Jagung manis sisa tahun baruan karena sudah males untuk bakar bakaran jadilah dibuat camilan pagi 🤗Risdiany Kharisma
-
Perkedel Jagung Perkedel Jagung
#cookpadindonesia#cookpadcommunity#cookpad_wonogiri#cookpad#berburucelemekemas#5resepterbaruku#cook_simpel#3weekschallenge @neniarnitajafra -
Perkedel Jagung Perkedel Jagung
My Mom used to make this perkedel for me, now i make it for her.. cukup mudah untuk pemula seperti saya ;) #InspirasiBukaPuasa amel
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/638373
Komentar