Bahan-bahan

  1. 1/2 kgayam bagian dada
  2. 3 siungbawang putih
  3. 5 siungbawang merah
  4. 10 bijicabai atau sesuai selera
  5. 1 lembardaun salam
  6. 1 lembardaun jeruk
  7. 1 ruaslengkuas
  8. 1/2 sendok tehmerica bubuk
  9. 2 sendok makangula putih
  10. 3 sendok tehgaram
  11. Secukupnyakecap manis
  12. 1 batangserai

Cara Membuat

  1. 1

    Bersih dan cuci ayam, lalu goreng hingga matang dan tiriskan. Setelah ayam dingin, suwir daging ayam menggunakan tangan.

  2. 2

    Haluskan bumbu yaitu bawang merah, bawang putih, cabai. Geprek lengkuas. Panaskan sedikit minyak. Masukkan bumbu halus, bersamaan dengan daun salam, daun jeruk, lengkuas dan serai yang sudah di geprek. Tunggu hingga aroma tercium, lalu masukkan air secukupnya

  3. 3

    Masukkan daging ayam suwir, tambahkan garam, merica bubuk, gula dan sedikit kecap manis. Tunggu hingga bumbu benar-benar meresap

  4. 4

    Ayam suwir rica pedas siap dihidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Machdarulla Arum Nurani Putri
pada
Ngawi - Nganjuk, Jawa Timur
Seorang istri yang sedang belajar memasak makanan rumahan.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa