Puding mangga cokelat jar

Kebetulan bosen makan mangga cuma-cuma, akhirnya buat puding aja. 😊
Puding mangga cokelat jar
Kebetulan bosen makan mangga cuma-cuma, akhirnya buat puding aja. 😊
Cara Membuat
- 1
Buat agar-agar cokelat terlebih dahulu untuk dimasukkan ke pudingnya. Masukkan bubuk agar-agar cokelat dan seperempat gelas gula. Campurkan dengan segelas air. Aduk rata dan panaskan. Tunggu hingga mendidih. Lalu tunggu hingga dingin.
- 2
Selanjutnya, buat puding. Masukkan bubuk agar-agar bening dan sisa gula sebelumnya. Campurkan dengan 3 gelas air. Aduk rata dan panaskan. Tunggu hingga mendidih. Biarkan agak dingin.
- 3
Potong mangga sesuka hati. Punyaku dipotong dadu.
- 4
Potong dan serut jelly cokelat yang sudah dingin sebelumnya.
- 5
Tata jelly cokelat dan mangga dalam jar.
- 6
Lalu masukkan agar-agar bening yang agak dingin. Kemudian aduk puding supaya mangga dan jelly cokelat tidak tidak berkumpul di 1 tempat.
- 7
Sajikan saat dingin.
- 8
Catatan : agar-agar boleh merek apa saja. Aku pakai nutrijell. Mangga juga boleh mangga apa saja dan bisa diganti buah lainnya.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Puding Mangga Cokelat Puding Mangga Cokelat
Lupa belom setor tantangan di minggu ini. Dan jadilah dadakan buat puding ini. Kebetulan si kecil lagi doyan2 nya makan puding. #berburucelemekemas #resolusi2019 Yuliyana Alwie -
-
Puding Mangga Cokelat Puding Mangga Cokelat
Tiap weekend saya selalu menyajikan hidangan dessert spesial karena quality time-nya komplit, ada paksu juga. Salah satu menunya membuat aneka puding buah.#JelajahResep#JelajahResepRumahan#DariFarhahUntukCookpad#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_jakarta#CookpadCommunity_borneo#DutaRecookBorneo#DutaRecookSamarinda Farhah -
Puding mangga coklat Puding mangga coklat
#5resepterbaruku berhubung mangga kweni di tempat mama lagi pada mateng mateng akhirnya aku buat deh puding, bosen mau di makan begitu aja. Niela Estuaria -
Puding Mangga Cokelat Puding Mangga Cokelat
Halo gaess... ketemu Sabtu lagii, saatnya setoran #semarak #clover ,,tema minggu ini #DinginnyaPuding tak sedingin hatimu eeeaaaaaaaaa (tambahan sendiri 🙊)Seharusnya hasilnya bisa lebih baik dari ini ya,,,cuma karena buru2 ngejar kereta utk menghadiri acara #combro #cookpadcommunity_surabaya jadilah si puding blm set sdh di tumplek n dijepret jepret 🙈🙈🙈 jangan ditiru yah 😂😂😂#semarak_dinginnyapuding#Dibginnyapuding#cookpadcommunity_surabaya#clover#cookpad.id#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove#Naads_kitchen Naads_Kitchen -
-
Puding mangga coklat Puding mangga coklat
Punya mangga mateng tp rasanya asam, anak2 nggak suka dari pada nggak di makan di buat puding aja Yuliani Syamsul Bahri -
Puding Mangga Coklat Puding Mangga Coklat
Puding Mangga Coklat.....rasanya sangat lembut, untuk pemakaian gula dan banyaknya air disesuaikan dengan selera masing" ya guys#PudingChiensynKuliner Chiensyn Kuliner -
Puding Mangga Coklat Puding Mangga Coklat
Di belakang buah mangga bnyk yg matang,smp bosen di makan gt aj. Mumpung hari ini panas..mo coba2 bikin puding y buat anak2,biar tetep semangat sklh daringnya.Yuuuk...#GA_TheNextLevel Yuliani Budi Astuti -
Puding Cokelat Mangga Puding Cokelat Mangga
Anti gagal deh kl bikin ini bahannya cm 3 macem dan enak. #berburucelemekemas #resolusi2019 Ima Istiadi -
Puding mangga Puding mangga
Cuaca mendung kadang hujan terus tapi agak gerah ya akhirnya saya bikin puding kebetulan ada mangga di kulkas yuk ini resep yang saya pakai #cookpadcommunity_bandung #cookpadindonesia #olahanmangga Dapur neetasyl -
Puding Mangga Coklat Puding Mangga Coklat
Bikin puding mangga di penghujung musim mangga. Jadi hrgane uda naik lg ,soalnya barang uda mulai berkurang. Di tmbah coklat. Tmbah enak see nia
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar