Telur dadar mini

Henisetya26
Henisetya26 @cook_14426909
Kabupaten Madiun

Ini merupakan lauk favorit my little sister😋 #5resepterbaruku

Telur dadar mini

6 orang berencana membuat resep ini

Ini merupakan lauk favorit my little sister😋 #5resepterbaruku

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

36 buah
  1. 2 butirtelur ayam
  2. Penyedap rasa secukupnya/garam
  3. 1 helaidaun bawang iris tips

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan bahan

  2. 2

    Campurkan telur,irisan daun bawang,dan penyedap rasa..kocok sampai rata

  3. 3

    Siapkan cetakan telur,olesi dengan sedikit minyak dan api kecil

  4. 4

    Tuangkan campuran telur pada cetakan,jangan terlalu penuh

  5. 5

    Jika bagian bawah sudah matang,jangan lupa dibalik biar tidak gosong

  6. 6

    Sajikan selagi masih panas🤤

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Henisetya26
Henisetya26 @cook_14426909
pada
Kabupaten Madiun
Pelajar SMA yang iseng buat resep untuk mengisi waktu luang
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa