Telur Ceplok Balado
Cara Membuat
- 1
Siapkan semua bahan
- 2
Panaskan wajan lalu kasih mentega. Ceplok telur, beri sedikit garam
- 3
Ulek atau blender semua bumbu
- 4
Tumis bumbu halus dan masukkan sereh dan daun salam. Tumis sampai harum
- 5
Tambahkan air dan potongan tomat. Aduk aduk sampai tomat hancur
- 6
Masukkan telur dan ratakan sambal
- 7
Masukkan bumbu perasa dan saos. Koreksi rasa
- 8
Siap dinikmati
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Telur Ceplok Balado Telur Ceplok Balado
#Resolusi2019 #Mingguke45#BerburuCelemekEmas #CookpadCommunity_jakarta #MasakanSimple#Masakanindonesia Mutt Maa -
Telur Ceplok Balado Telur Ceplok Balado
Hari akhir2 menjelang libur masak seadaanya saja. Sing penting mangan yo.. Hehehehe..Masak ceplok balado dan kangkung aja hari ni.Bismillah.. Risha Yanuarisasi -
Telur Ceplok Balado Telur Ceplok Balado
Pas bangun pagi ternyata hujan dari malem blm berhenti gimana cara mau kepasar coba nunggu reda tapi pasti bakal kesiangan habis bahan" disana akhirnya puter otak gimana caranya biar ada lauk untuk sarapan pagi tinggal tambah kerupuk putih duhhh jadi nikmat ..krna yg terpenting keluarga selalu nomer satu masakan yg sederhana gini pasti selalu dicari dan ditunggu 😘terus paling tinggal nambah tumisan aja atau sayur misal sop bakso 🤤👌#BhirasKitchen#CookpadCommunity#CookpadCommunity_Depok#MasakItuSaya#WeekendChallenge Rika Erviana -
Telur Ceplok Balado Telur Ceplok Balado
Masak cepat, simpel dan gampang. #5resepterbaruku Lusi Yuniar -
Telur Ceplok Balado Telur Ceplok Balado
resep balado ini sebenernya sama kayak terong balado cuman ini di ganti telur aja sih hehehe chusnulliyna -
Telur Ceplok Balado Telur Ceplok Balado
#masakpraktis#menusahur#keluargadadakanBiar cepet, bikin dulu bahan sambal utk beberapa kali masak (cabe dan bawang aja, tomat dan bumbu belakangan aja pas mau dimasak ). Masukin plastik kecil-kecil, simpan di freezer. Pas mau masak, tinggal dicairin trus diblender lagi dengan tomat.Cara cairin yg bagus adalah dari freezer diturunin dulu ke kulkas bawah, jadi perubahan suhunya ngga drastis dan ngga merusak rasa. Jadi kalo mau masak buat sahur, turunin abis pulang tarawih ala deb's -
-
-
Telur Ceplok Balado Telur Ceplok Balado
Siapa yg selalu punya stock telur di rmh? Kalo gitu sama dgn aku. Krn walaupun sdg gak ada lauk apa2, telur menjadi penyelamat dan masaknya pun selalu praktis. Seperti resep ini aku masak subuh2 utk sarapan suami sblm ke kantor. Resepnya nemu di ig echi_raffani. Sepertinya ini jg bisa menjadi alternatif utk lauk sahur di bulan Ramadhan nanti 🙂 #PejuangGoldenApron3 Hervin Anggreini -
-
-
Telur Ceplok Balado Telur Ceplok Balado
and again ..request.an suami 🤭#PejuangGoldenApron3 Yolanda Sari
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/6710905
Komentar