Tumis Jamur Buncis simple

Edisi kangen sama kakak yang lagi kos. Tumis Jamur buncis ini adalah salah satu favoritnya si kakak di rumah. Suka cerita kalau di kampus dia suka cari tumisan ini dikantin atau warteg deket kampus. Untuk mengobati kangennya masakan rumah, seperti biasa cookpad selalu jadi andalan untuk melihat resep resep simple yang bisa dia masak di tempat kos. Miss you dear ....😘
#TantanganAkhirTahun
#MasakdiakhirTahun
#CookpadCommunity_Jakarta
#CookpadCommunity_Jabodetabek
Tumis Jamur Buncis simple
Edisi kangen sama kakak yang lagi kos. Tumis Jamur buncis ini adalah salah satu favoritnya si kakak di rumah. Suka cerita kalau di kampus dia suka cari tumisan ini dikantin atau warteg deket kampus. Untuk mengobati kangennya masakan rumah, seperti biasa cookpad selalu jadi andalan untuk melihat resep resep simple yang bisa dia masak di tempat kos. Miss you dear ....😘
#TantanganAkhirTahun
#MasakdiakhirTahun
#CookpadCommunity_Jakarta
#CookpadCommunity_Jabodetabek
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan
- 2
Iris serong rumis, suwir jamur dan iris tipis semua bumbu
- 3
Panaskan minyak, tumis bumbu hingga harum, masukkan buncis, aduk biarkan layu, masukkan jamur
- 4
Aduk rata, masukkan garam, lada, kaldu, kecap asin, sus tiram dan garam. Aduk hingga semua tercampur rata. Tes rasa. Angkat
- 5
Siap dinikmati 😍
Resep Serupa
-
Tumis Jamur Buncis Tumis Jamur Buncis
Masih edisi menyiapkan buka puasa untuk ibuku. Yukkk di cek resepnya. Happy Recook bunda! 🖤 Stevany Maulidya -
Tumis Jamur Buncis Tumis Jamur Buncis
Kalau lagi lapar tapi gamau ribet dan tetap sehat, bisa tuh bikin tumis2an sederhana 😄 bahannya hampir semua sayuran bisa tapi yang bikin beda aku suka tambahin ketumbar bubuk biar ada rasa nyesnya gitu 😆👌 silakan dicoba 😊 dijamin #AntiRibet Riani Nirmala -
Tumis Jamur Buncis Tumis Jamur Buncis
Salah satu menu favorit bekal ke sekolah anak sulung ku..😘 Andriani MS -
-
-
Tumis Buncis Jamur Tumis Buncis Jamur
Resep ini aku masak 2 hari yg lalu he, liat di kulkas ada stok baby buncis & sisa jamur kuping mubasir gk dimasak belinya mahal hehehe,, biar simple karena kecapekan pulang kerja cukup dikasi bumbu bawang putih aja , menu ini passsss banget buat anak kos kayak aku, simple & pasti suka dech he arsini -
Tumis Buncis Jamur Simple Tumis Buncis Jamur Simple
Menu ini cocok banget buat sarapan, bahannya sederhana banget, cara bikinnya cepet.#stayathome#menusederhana#dapurbundaratih Ratih Kusuma -
-
Tumis Buncis Jamur Tumis Buncis Jamur
#BikinRamadanBerkesan#21ini menu simpel untuk sahur,mudah praktis dan bergizimaaf untuk step by stepnya tdk ada fotonya. krn waktu mepet untuk sahur. yulis ermawati -
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar