Udang kriuk

3 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grudang besar /secukupnya
  2. Secukupnyatepung terigu
  3. 1 sachettepung kobe
  4. 2 siungbawang putih
  5. Secukupnyagaram
  6. Sejumputsoda kue
  7. Minyak utk menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas kulit udang,buang kepala sisihkan..

  2. 2

    Buat adonan basah dg mencampurkan tepung,garam,bawang putih halus dan soda kue tuang air secukupnya hingga adonan kental

  3. 3

    Celupkan udang yg sdh bersih ke dlm adonan basah,kemudian gulingkan ke dlm tepung kering (kobe), selanjutnya goreng udang tepung..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Lana Leaf
Lana Leaf @cook_10080435
pada
Malang
Indahnya berbagi...
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa