Spaghetti aglio e olio

Damayanti @thv1793
Cuma punya pasta di kulkas dan bumbu lainnya. Bawa buat bekel kerja
Cara Membuat
- 1
Langkah pertama rebus spaghetti di rebus, setelah matang di tiriskan
- 2
Tumis bawang putih hingga harum, masukan cabe, brokoli, hingga matang
- 3
Setelah itu masukan spaghetii lalu tambahkan air.
- 4
Tambahkan penyedap dan lada, test rasa. Jika sudah pas matikan kompor. Dan siap dihidangkan
- 5
Nb: aku cuma pake toping brokoli, kalo kalian punya toping lain bisa ditambahkan.
Resep Serupa
-
Spaghetti Aglio e Olio Spaghetti Aglio e Olio
Percobaan pertama bikin pasta favorite! Bumbu seadanya ala eug😂 Noni -
Spaghetti Aglio e Olio Spaghetti Aglio e Olio
Spaghetti ini gampang bgt dibuatnyaa, dan gabutuh waktu lama. Apalagi bumbu yang dibutuhkan juga sedikit dan pasti ada di dapur hehe. Jujur, enak banget dan bikin nagih buat bikin lagi! Adinda Putri R -
Spaghetti Aglio E Olio Spaghetti Aglio E Olio
Si Mas katanya mo makan bersama disekolah, jadi disuruh bw bekel masing2..Malem ditawarin mo bekel spaghetti mau ga..eh lgsg di oke-in..Krn ga ada saus bolognese nya jadi bebikin yg bhn2 nya ada dirumah...Pake resepnya @genikayu😊😁😁. Nur Sabatiana -
Spaghetti Aglio Olio Spaghetti Aglio Olio
Salah satu olahan pasta yang aku suka.Rasanya enak, bikinnya gampang dan tidak perlu banyak bahan. RitaKuma -
Spaghetti aglio e olio with salmon Spaghetti aglio e olio with salmon
Masakan jenis pasta yang sangat simpel..cuma pake bawang putih sama minyak..pas ditambah salmon..mmmm yummm..#5resepterbaruku Noni Yafie -
Spaghetti Aglio e Olio Spaghetti Aglio e Olio
Pada awalnya mencoba spaghetti aglio e olio karena sering melihat dalam tayangan drama Korea. Suatu kali berkesempatan mencoba di hotel, dibuatkan langsung oleh chef di depan saya. Saya suka sekali.Yang membedakan dengan pasta lainnya adalah aglio e olio dibuat dari tumisan bawang putih dengan rasa pedas dari cabai (bisa cabai segar atau cabai kering) dan tanpa saus. Sesuai dengan namanya, aglio (bawang putih) dan olio (minyak).Isinya saya pakai udang. Udang dapat diganti tuna kaleng, smoked beef, sosis, atau ayam. Bebas. Di hotel atau resto biasanya juga menggunakan buah paprika segar, boleh diskip kalau tidak ada.#CookpadCommunity_Jakarta#GenerasiAprontis Week29 #alaresto #alacafe Elia Wahid -
Spaghetti Aglio E Olio #pr_pasta Spaghetti Aglio E Olio #pr_pasta
Hari ini rupanya cookpaders lagi pada setor masakan pasta, ramee di timeline pasta pasta pasta 😍😍 yang suka pasta pasti tertantang buat ikutan 😂The simplest way to cook pasta, pastinya Aglio E Olio ini.. Coba2 liat orang bule sana masaknya gimana dari yutub, cuuss belanja bahan dan eksekusi 🍴Meskipun simple tapi banyak yg jadiin menu favorit karena memang enaaak. Resep asli pake olive oil dan parsley. Diriku pake minyak goreng biasa aja lah dulu 😂 parsley nya diganti daun seledri 😅 tapi tapi..yg bikin enak sebenernya ya di olive oilnya itu sih..oke gapapa, kapan2 bikin lagi 💪💪 Eka Kusuma -
Spaghetti Aglio e olio Spaghetti Aglio e olio
Pasta yang hanya membutuhkan 2 bahan kunci. Yaitu bawang putih dan olive oil 🥰 #DapurMamahKikan -
Spaghetti Aglio e Olio Spaghetti Aglio e Olio
Spaghetti aglio olio adalah salah satu jenis pasta khas Italia yang berasal dari daerah Napoli. Nama "aglio e olio" dalam bahasa Italia berarti "bawang putih dan minyak," yang merupakan dua bahan utama dalam hidangan ini. Rasanya flavorfull meskipun cuma pakai 2 bumbu utama#WesternFood#GAS2025#Kombes_WesternFood#CookpadCommunity_Bekasi Nabilla Bamuzaham -
Spaghetti Aglio e Olio Spaghetti Aglio e Olio
Penggemar aglio olio banget, karna suka rasanya yg asin dan pedass ..Akhirnya coba buat sndri, request dari pacar yg doyen juga sama aglio olio .. Berhubung kalau pesan di beberapa western cafe/resto harga nya mahal naujubilaaahhhh akhirnya test deh bikin sendiri .. Anyway rasa nya ga beda jauh sama yg di resto-resto 😁😁😁 Jennifer Felicia -
Spaghetti Aglio Olio Spaghetti Aglio Olio
Dari berbagai jenis hidangan pasta, bisa dibilang Aglio Olio ini adalah hidangan pasta paling sederhana. Pasta ini punya rasa yang khas dan cocok untuk yang ingin makan berat tapi tdk ingin terlalu kenyang. Karena pada dasarnya hanya bawang putih dan minyak. Fachrila Yudha Antasya -
Aglio e Olio Spaghetti Aglio e Olio Spaghetti
Aglio e Olio (baca: Alyo e Olyo) artinya adalah bawang dan minyak. jadi basically pasta ini super simple dengan kuncian di minyak bawangnya.Bumbunya supposedly cuma bawang putih, minyak (bagus pake olive oil cuma aku ga punya), parsley dan pepperoncino/ cabe (boleh pake chili flakes).minyaknya jangan pelit, jadi banyakin aja krn yg intinya disitu. masukin bawang putih sebelum minyak panas dan pastiin ketika bikin garlic oil infused ini, apinya harus keciiiiil banget supaya minyaknya wangi terinfused garlic tapi garlic nya ga gosong.Ga perlu pake parmesan cheese, thyme, basil dll.ini pertama kalinya aku bikin Aglio e Olio, aku pengen pake sosis makanya aku goreng terpisah supaya proses masak pastanya ga keganggu sm si sosis.so far aku puas sm rasanya cuma aku baru ngeuh kalo emang ketika di resep bilang "minyaknya pake yg banyak" literally pake aja yg banyak krn kalo dia kering kurang basah justru jadinya kurang enak.tag me if you recook this and please kindly follow for more fun food!namriva
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/7123530
Komentar