Kuah bakso

Esi Windhi Astuti
Esi Windhi Astuti @cook_15287514

Pas idul adha, sebagian daging sapi dibuat bakso.

Kuah bakso

Pas idul adha, sebagian daging sapi dibuat bakso.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 sachetmrica bubuk ladaku
  2. 4 siungbawang putih
  3. 2 siungbawang merah
  4. 3 tangkaidaun bawang
  5. 1 sdtgula pasir
  6. Garam
  7. Bumbu sachet kuah bakso
  8. Bawang goreng
  9. Tetelan sapi (rebus dulu)
  10. Minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Didihkan air masukan tetelan sapi yg sudah direbus.

  2. 2

    Haluskan bumbu: garam, mrica, bawang putih, bawang merah, daun bawang

  3. 3

    Tumis bumbu halus hingga harum dan kuning keemasan.

  4. 4

    Lalu masukkan ke dalam air mendidih tadi, masukjan gula pasir, bumbu sachet kuah bakso..test rasa. Lalu masukkan bawang goreng.

  5. 5

    Sajikan dengan mie, sawi, taburan daun bawang dan sledri

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Esi Windhi Astuti
Esi Windhi Astuti @cook_15287514
pada

Resep Serupa