Pizza Magic Com Simple

Lagi kepengen pizza.. Cuma gak ada oven ataupun teflon.. Nah.. Alhamdulillah Ada magic com.. Tak ada rotan, akar pun jadi. 😂..
Pizza Magic Com Simple
Lagi kepengen pizza.. Cuma gak ada oven ataupun teflon.. Nah.. Alhamdulillah Ada magic com.. Tak ada rotan, akar pun jadi. 😂..
Cara Membuat
- 1
Buat dough nya: Campur Terigu,margarin,gula,garam sampai merata
- 2
Kemudian tambah air yg dicampur fermipan sedikit demi sedikit sambil diaduk.. Tambahkan pula susu skmnya.. Trus uleni sampai kalis dan diamkan atau di tutup plasti wrap..
- 3
Buat isinya: Sossis di iris2 sesuka hati.. Sisihkan.. Panaskan wajan.. Beri minyak.. Masukkan bawang putih, kemudian telurnya di ceplok dan di orak-arik.. Tambah sisa susu skm tadi.. Sisihkan..
- 4
Setelah dough mengembang, tata di dalam wadah magic com yg sebelumnya sudah diolesi margarin.. Kemudian tata isinya.. Saos pedas atau saos bolognese paling bawah.. Kemudian telur.. Sosis.. Dan saos tomat serta mayonaise biar makin cantik..
- 5
Masukkan ke dalam magic com.. Kemudian tekan tombol cook sebanyak 3x.. Prakteknya : Tekan tombol cook, kemudian jika sudah beralih ke warm.. Tunggu 10-15 menit.. Kemudian tekan cook lagi.. Begitu seterusnya sampai 3x..
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Pizza Magic Com Simple Pizza Magic Com Simple
Dalam rangka penghematan akhirnya bikin lah Pizza rumahan 😍😁 Divty Hardyfani -
Pizza Magic Com Pizza Magic Com
RecookYoutube yackikuka "Pizza Teflon"Tapi saya masak dengan magic com ☺ -Mutia- -
Pizza Magic Com Pizza Magic Com
Suami saya tidak suka aroma paprika yg ada di pizza pada umumnya. jadi saya coba recook resep yang ada dan membuat pizza dengan pilihan saus topping dan pengganti paprika yg suami saya suka. kurang lebih rasa toppingnya mirip dengan isian risol mayo. akhirnya sampai sekarang pizza buatan saya ini yg disukai suami saya. untuk teman-teman yg suka risol mayo, Insya Allah suka juga dengan pizza magic com ini. oh iya, pakai magic com ini karena jadi alternatif saat tidak ada oven untuk memanggang. selamat mencoba 😊 Prisca Oktavia -
Pizza Magic com Pizza Magic com
Kelaparan karena terisolasi di kamar dan gak bisa kemana2, hanya memanfaatkan bahan2 yg ada, akhirnya menghasilkan pizza magic com Lutfia Afifah -
Pizza Magic Com Pizza Magic Com
Iseng bikin pizza sama adek2 saya...hasilnya...bolehlah...yukk dibikinPizzanya bisa juga dimasak di oven..saya yakin pasti lebih enak..(maklum gak punya oven..hihihi) dina -
Pizza magic com empuk simple Pizza magic com empuk simple
Karena pas pulang kampung pengen makan pizza, setelah cari-cari referensi resep jadilah coba-coba bikin pizza pakai magic com karena gak ada oven 😢 Jadilah pizza empuk pakai bahan minimalis😊Pas udah mateng baru keluar dari magic com udah diserbu dan ternyata empuk banget😄😄Maaf tidak ada foto tiap step, karena dikira bakal gak berhasil😁😁 Wildaaaa -
-
-
Pizza Magic Com Pizza Magic Com
Lagi ngiler pengen pizza. Kali ini nyoba bikin sendiri. Karena banyak stok sosis di rumah. Tapi hasil akhirnya sepertinya terlalu tebal. Jadi adonan bisa dibagi menjadi 4 ya untuk mendapatkan roti yang lebih tipis. Kalau mau yang lebih thin bisa menjadi lima bagian, tapi untuk lama memasak harus dipelajari lagi. Lain kali saya akan mencoba yang lebih tipis, mumpung masih ada adonan sisa di freezer yang bisa tahan hingga 2 bulan 😁. Restu Distia -
Pizza Magic Com Praktis Pizza Magic Com Praktis
Lagi belajar buat pizza, karna gak punya oven yaudah pakek magic com ajah 😂 HanisAchmad -
Pizza Magic com Pizza Magic com
Berhubung nggak punya oven jadilah ini pizza praktis no oven. Resepnya ketemu setelah ngubek2 file mba Tutty Fruity salah satu admin grup ARKME di fb, puas dgn hasilnya dan Alhamdulillah anak2 suka itu yg penting MaRyam Ahmad
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar