Kue Talam Labu Kuning Ketan Hitam

Aby Zaenal (Dapur Aby)
Aby Zaenal (Dapur Aby) @cook_15860585
Kabupaten Blitar Jawa Timur

Gurih manis legit pokoknya enak dan wajib di coba
#kuetalam
#kuetalamlabukuning

Kue Talam Labu Kuning Ketan Hitam

63 orang berencana membuat resep ini

Gurih manis legit pokoknya enak dan wajib di coba
#kuetalam
#kuetalamlabukuning

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan A
  2. 200 gramLabu yg sudah di kukus
  3. 1 sdmtepung maizena
  4. 5 sdmtepung beras
  5. 200 mlSantan
  6. 100 gramgula tidak suka manis bisa di kurangi
  7. 1 bijitelur gak suka amis bisa di skip
  8. Sejumputgaram
  9. 1/2 sdtKayu manis bisa di ganti vanili esen
  10. Bahan B
  11. 2/3 sdmgula pasir
  12. Sejumputgaram
  13. 1,stengah cawan ketan putih
  14. 1stengah cawan santan kental
  15. Stengah cawan ketan hitam
  16. 1 lembardaun pandan

Cara Membuat

  1. 1

    Mohon dukungannya versi vidio: https://youtu.be/ypFbwFpt_qU
    https://youtu.be/ypFbwFpt_qU

  2. 2

    Pertama :📣
    Tumbuk kasar ketan hitam
    Cuci ketan putih dan rendam dg ketan hitam selama 2-3jam
    Masak ketan dg santan dan bahan lainya saya masaknya pakai rice cooker

  3. 3

    Kedua :📣
    campurkan semua bahan A. Bisa pakai blender ataupun di aduk. Sisihkan
    Selanjutnya siapkan loyang buat mengukus olesi minyak letak ketan yg sudah di masak tadi di lapisan bagian bawah dengan menekan nekanya agar sedikit padat dan rata.

  4. 4

    Kukus sampai ketan panas. Setelah panas tuang Bahan A yg sudah di campur tadi. Kukus selama 30minit sampai 35minit.
    Angkat biarkan dingin atau masukkan kulkas tunggu sampai set baru di potong.
    Potong sesuai selera
    Dan Kue Talam Labu Kuning Ketan Hitam siap di hidangkan.

  5. 5

    Selamat mencoba happy cooking

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Aby Zaenal (Dapur Aby)
Aby Zaenal (Dapur Aby) @cook_15860585
pada
Kabupaten Blitar Jawa Timur
ini akun cookpad saya yg baru ya. karna akun yg lama . entah kenapa tidak dapat di buka. kunjungi channel youtube saya cari di kolom pencarian youtube dg mengetik ABY ZAENAL
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa