Rolade Ayam Asem Manis

22 orang berencana membuat resep ini
Lenia Maya
Lenia Maya @cook_15674403

Berhubung bocil masih tidur, dan kalau bangun biasanya langsung minta makan. Jadi cari masakan yang simpel ,praktis dan cepat prosesnya, yang pasti anak suka.

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Rolade ayam siap pakai (isi 10 pcs)
  2. 2 buahtomat ukuran sedang, diblender
  3. 3 sachet kecilsaus tomat
  4. 1 siungbawang putih, dicincang halus
  5. 1 buahbawang bombay, diiris
  6. 2 irisjeruk nipis
  7. 2 buahwortel, iris sesuai selera (opsional)
  8. 1 sdmkecap manis
  9. 2 gelasair
  10. secukupnyaGaram,gula dan lada

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng rolade

  2. 2

    Tumis bawang putih sampai harum, kemudian masukan wortel

  3. 3

    Masukan tomat yang sudah diblender, aduk rata. Kemudian beri kecap manis dan saus tomat serta air. Aduk rata biarkan sampai setengah mengental

  4. 4

    Masukan bawang bombay, masak hingga setengah layu.

  5. 5

    Masukan gula, garam, kaldu dan perasan jeruk nipis, aduk rata. Cek rasa hingga didapat rasam asam manis sesuai selera.

  6. 6

    Setelah rasa sudah OK, sausnya sudah agak mengental masukan rolade yang sudah digoreng, aduk rata pada saus. (Atau saus bisa disiram pada rolade).

  7. 7

    Rolade asem manis siap disajikan.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Lenia Maya
Lenia Maya @cook_15674403
pada

Resep Serupa