Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 15 buahsosis
  2. 5 siungbawang putih
  3. 5 buahcabe hijau
  4. 1 ruasjahe
  5. Daun bawang
  6. Saus tomat
  7. Saus sambal
  8. Saus tiram
  9. Kecap manis
  10. Gula
  11. Garam
  12. Lada bubuk
  13. Kaldu bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Potong sosis sesuai selera lalu goreng hingga matang sisihkan

  2. 2

    Cincang bawang putih dan jahe lalu potong serong cabe hijau

  3. 3

    Tumis bawang putih dan jahe hingga harum lalu tambahkan saus tiram kecap sambal tomat dan saus sambal

  4. 4

    Aduk rata lalu tambahkan air secukupnya tambahkan garam gula lada dan kaldu bubuk aduk rata terakhir masukan sosis dan tunggu sampai kuah meresap ke sosis

  5. 5

    Sajikan dengan taburan daun bawang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Atik Tri Setiawaty
Atik Tri Setiawaty @cook_14272859
pada
Pekanbaru - Tangerang
ibu muda yang pensiun dini dari mengajar untuk keluarga kecilku 💕
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa