Kolak kacang hijau cincau

Heliahel
Heliahel @cook_2389883

puasa harus pintar pintar buat minuman,sampai bingung,setiap hari maunya ganti menu minumannya,kolak ini bisa diminum hangat hangat atau dingin,selera yak...

Kolak kacang hijau cincau

6 orang berencana membuat resep ini

puasa harus pintar pintar buat minuman,sampai bingung,setiap hari maunya ganti menu minumannya,kolak ini bisa diminum hangat hangat atau dingin,selera yak...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4kacang hijau,rendam
  2. 2 bungkuskara ukuran kecil
  3. cincau selera potong kotak"
  4. selerapisang
  5. 3 lembardaun pandan wangi
  6. 2 literair
  7. 2 buahgula merah,iris halus
  8. seleragula
  9. secukupnyagaram

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus air sampai mendidih,masukkan kacang hijau,rebus sampai mekar/empuk

  2. 2

    Setelah mendidih,beri gula merah,daun pandan,gula pasir,garam

  3. 3

    Tunggu sampai mendidih lagi,masukkan pisang,matikan api,terakhir cincau,cicip rasa,selamat menikmati

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Heliahel
Heliahel @cook_2389883
pada

Komentar

Resep Serupa