Vanila Chocochip Cookies

Chalistaa Kitchen
Chalistaa Kitchen @chalistaakitchen
Surabaya

Marhaban Yaa ramdhan teman-teman... gak terasa Puasa sudah dapat 17hr.
Pasti Kita Lagi sibuk bikin Kue kering Persiapan Utkmenyambut lebaran 😍

Cookies ini bisa jadi referensi nih...
tekturnya renyah dan enak banget. 👌👌

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 125 grMentega / Margarin
  2. 140 grGula halus (kalau ga suka manis bisa dikurangi)
  3. 1 sdtBaking Powder (BP)
  4. 1 sdtVanilla esens
  5. 1 btrTelur utuh
  6. 190 grTepung kunci biru
  7. 100 grChoco Chips

Cara Membuat

  1. 1

    Campur Bahan: Mentega, Gula,BP dan Vanilla Lalu kocok Sampai pucat dan sedikit mengembang dengan Speed sedang kira-kira 4-5menit.

  2. 2

    Tambahkan Telur. kocok rata

  3. 3

    Tambahkan Tepung. mix sebentar saja.

  4. 4

    Tambahkan Chocochips,aduk rata dengan spatula.

  5. 5

    Panaskan Oven 180° api atas bawah.

  6. 6

    Ambil 1/2sdm Adonan lalu tata di Loyang yang sudah di semir margarin dan beri jarak (Tutorial di youtube Chalistaa Kitchen)

  7. 7

    Panggang suhu 180° selama 20menit.

  8. 8

    Setelah Matang akan Sedikit Lembek. tunggu 5menit an cookies akan mengeras dan dinginkan. setelah dingin langsung simoan didalam toples.

  9. 9

    Enjoyyy 🥰

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar (32)

Mila
Mila @milaa_hayati
Apa setiap mau dipanggang loyang harus disemir margarin? Atau hanya diawal saja?

Ditulis oleh

Chalistaa Kitchen
Chalistaa Kitchen @chalistaakitchen
pada
Surabaya
Channel youtube "Chalistaa Kitchen" (doble "A")Ibu dengan 3 anak yg lucu-lucu || istri sholeha yg doyan baking, cooking, dan doyan makan 😜 | DonutLoper
Lebih banyak

Resep Serupa