Kwetiau Seafood Andalan

11 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
1 porsi bisa utk 4 orang
  1. 1bendel kwetiau basah / kering yg di rebus
  2. 4bawang putih
  3. 3telor
  4. 3 iketsawi hijau
  5. sesuai seleraUdang
  6. sesuai seleraTauge
  7. 2 sdmkecap asin
  8. 2 sdmsaos tiram
  9. 1 sdmkecap ikan
  10. Garam, royco, merica

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Oseng telor ucek2 tambahkan garam + merica. Sisihkan. Tumis bawang putih sampai wangi. Masukkan udang & sawi. Sampai udang berubah warna & sawi agak layu.

  2. 2

    Lanjut masukkan kwetiau & kecap2an serta garam, merica, royco/gula sesuai selera.

  3. 3

    Aduk semua nya sampai rata. Koreksi rasa

  4. 4

    Masukkan tauge. Dan masak sesuai selera kematangan tauge (kira” 3 menit setelah tauge masuk, matikan api.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
AC
AC @ccandyy
pada
Jakarta
Sering masak, jarang foto apalagi upload 🙈
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa