Telur dadar bihun

Neng chaull
Neng chaull @cook_4765080
Ciledug

Bihun ga laku2 akhirnya di eksekusi bikin telur dadar bihun ini deh, dimakan hangat2 mantul mak :)

Telur dadar bihun

5 orang berencana membuat resep ini

Bihun ga laku2 akhirnya di eksekusi bikin telur dadar bihun ini deh, dimakan hangat2 mantul mak :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 butirtelur
  2. 1 bungkusbihun instan (rose brand)
  3. secukupnyaGaram
  4. Bumbu bihun instan setengah nya
  5. 2 sdmMinyak goreng (menggoreng)
  6. botolSiapkan cocolan sambal

Cara Membuat

  1. 1

    Bihun direndam air panas/direbus, lalu kocok lepas telur,campurkan bihun yg telah lunak setelah direndam air panas, campur garam,bumbu bihun,aduk rata

  2. 2

    Lalu siapkan wajan dan minyak goreng, adonan siap di goreng hingga warna kuning kecoklatan, pastikan matang sampai dalam ya bun, angkat sajikan, bisa pakai saus tinggal di cocol/dimakan langsung juga enak, selamat mencoba bun :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Neng chaull
Neng chaull @cook_4765080
pada
Ciledug
suka tentang masak, tapi masih belajar, belum pandai semua jenis resep masakan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa