Ati (Hati Ayam) Rica-Rica

Fai Anindika
Fai Anindika @cook_17337433

Endol

Ati (Hati Ayam) Rica-Rica

33 orang berencana membuat resep ini

Endol

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4-5 porsi
  1. 1/2 kilohati ayam
  2. 5 siungbawang merah rajang/ulek
  3. 5 siungbawang putih rajang/ulek
  4. 15-20 buahCabai rawit setan (sesuai selera) blender/uleg
  5. 5 buahcabai merah keriting (sesuai selera) blender/uleg
  6. 1 batangsereh
  7. 5 lembardaun jeruk
  8. 2 lembardaun salam
  9. sesuai seleraGaram, MSG, gula
  10. Minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus dan bersihkan hati ayam

  2. 2

    Tumis bawang merah dan putih sampau kecoklatan

  3. 3

    Masukkan cabai yg telah dihaluskan

  4. 4

    Masukkan sereh, daun jeruk, daun salam

  5. 5

    Masukkan garam, gula, msg sesuai selera

  6. 6

    Masukkan hati ayam

  7. 7

    Biarkan sampai matang dan wangi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fai Anindika
Fai Anindika @cook_17337433
pada

Komentar

Resep Serupa