Apple Cinnamon Oat Lactation Cookies (Kue kering untuk Booster A

Oatmeal mengandung zat besi. Kalau busui kurang zat besi, bisa berpengaruh pada produksi ASI lho!
Apple Cinnamon Oat Lactation Cookies (Kue kering untuk Booster A
Oatmeal mengandung zat besi. Kalau busui kurang zat besi, bisa berpengaruh pada produksi ASI lho!
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan bahan. Parut apel, ayak tepung terigu
- 2
Masukkan mentega dan gula. Kocok sebentar hingga tercampur rata. Masukkan telur, vanilla extract aduk kembali hingga rata.
- 3
Masukkan bahan kering. Tepung yang telah diayak, kayu manis, oatmeal, baking soda. Aduk rata. Lalu tambahkan apel yang sudsh diparut. Aduk dengan spatula
- 4
Ambil satu sendok makan adonan. Taruh pada loyang yang dilapisi kertas roti. Pipihkan adonan. Ulangi sampai habis
- 5
Panggang selama 15 menit dengan suhu 170C. Setelah kecokelatan, angkat lalu taruh dalam cooling rack hingga kue mencapai suhu ruang. Simpan dalam wadah rapat, untuk 1 minggu
Resep Serupa
-
Crunchy Oatmeal Cookies / Kue Kering Oatmeal Crunchy Oatmeal Cookies / Kue Kering Oatmeal
Hasil nge-rebake oatmeal cookies di cookpad Natal's Kitchen. Resep Tintin Rayner.Mentega sy ganti dgn margarin cake & cookies biar lebih murah hehe.. Lokum -
Oatmeal Raisin Cookies (Kue kering oatmeal kismis) Oatmeal Raisin Cookies (Kue kering oatmeal kismis)
Sedang gak ada cemilan di rumah, eh resepnya mbak Endang JTT lewat timeline, yawis dieksekusi aja. Pas banget ada bahan-bahannya. Cookies ini kranci, yammi, dan gak terlalu manis. Enak deh. Yuk mari mencobaa💕 Olive -
Kue Kering Oatmeal || Oatmeal Chocolate Cookies || Kue Kering Oatmeal || Oatmeal Chocolate Cookies ||
Akhirnya oats di rumah, bsa kupakai juga hehe, setelah sekian lama di dalam lemari di anggurin 😂, dan luckily, resepnya tanpa gula palem. (source: the terrace kitchen, but with modification) #oatmeal #oat #havermut #cookies #kuekering MaryEats -
Satu Adonan Banyak Varian Kue Kering: Oat Meal Cookies Satu Adonan Banyak Varian Kue Kering: Oat Meal Cookies
Edisi bersih-bersih isi kulkas karena mau ditinggal mudik. Ternyata masih ada adonan hasil praktek Kelas Belajar Masak Bareng Cookpad dengan tema Kue Kering, yang dibawakan oleh Bu SMarisa @DailyUmmaDengan Bahan A dan Bahan B bisa dibuat aneka varian kue kering. Kali ini saya buat Oat Meal Cookies, mengadopsi varian Cornflake cookies.Source:https://cookpad.wasmer.app/id/r/24536090Untuk varian lain tinggal mengganti Bahan Varian dan menyesuaikan langkah pembuatannya.#IsiKulkasKu#GAS2025#CookpadCommunity_Depok#Cookpad_Id Veteran Afghan -
123. Oatmeal Dates Cookies (Kue kering Oatmeal Kurma) 123. Oatmeal Dates Cookies (Kue kering Oatmeal Kurma)
Punya oat nangkring di rak uda lamaa... Sepertinya enak dibuat kukis...Dan ternyataaaa... Ngga sesusah ekspektasi ku hmmmHaruuuum... Renyaaah... Gampaaang... Muraaah...Source : @kitchenofolives thanks alot mbak#PekanPosbar#SerbaSerbiOlahanOat Fauziah Adnan Ummu Sarah -
#73 Choco Oatmeal Cookies / Kue Kering Oatmeal Coklat #73 Choco Oatmeal Cookies / Kue Kering Oatmeal Coklat
Cookies yg simpel, cepet dan no mixerIG : @mrs.alleeeaaa Alea's kitchen 168 -
Lactation Oatmeal Raisin Cookies ala Kairy(Kue Kering Oats Kismis untuk Laktasi/Menyusui) Lactation Oatmeal Raisin Cookies ala Kairy(Kue Kering Oats Kismis untuk Laktasi/Menyusui)
Resep ini saya recook atau cooksnap dari @kairynel .. thank you so much for your recipe 🙏❤️😊 this is so delicious and healthy ❤️👍😊#BakeWithLove#GAS2025#CookpadKitchenTour#CookpadTetangga#CookpadCommunity_Jakarta Chanchal Kaur -
Kue Kering OAT MILK TEA Kue Kering OAT MILK TEA
Saya suka sekali membuat kue kering,dan ini pengalaman saya pertama kali membuat kue kering dari bahan OATMEAL,Rasanya jg tidak kalah dari kue kering di pasaran hehehe... Kunnia Nattari -
Kue Kering Oatmeal Kue Kering Oatmeal
Ada sisa oatmeal atau havermout yang sudah lama tak tersentuh saya liat belum kaladuarsa. Kepikir di habisin aja buat bikin kuker. Biar rame ramein pekan inspirasi. Rasanya enak lho.Temen saya bilangnya kukis sehat😁. Resep ke 29 #bikinramadanberkesan#kue kering oatmeal#kue kering renyah Giacinta Permana -
Kue kering ubi madu (sweet potato cookies) Kue kering ubi madu (sweet potato cookies)
Cemilan enak, sehat tanpa gula :) Ubi madu kaya akan nutrisi...vit A, B, C, zat besi, dll. Supaya lebih sehat, kue ini mayoritas isinya ubi, bukan tepung. Yummy and chewy!yumyum
-
Kue Kering Oat Balut Wijen Kue Kering Oat Balut Wijen
Imlek sudah dalam hitungan hari. Jika moms mencari ide kue kering untuk pengisi toples, yuk coba buat kue yang satu ini.Kukis ini dibuat dengan campuran terigu dan oat, dan dibalut dengan biji wijen. Enak lho.. kres-kres bertekstur, ada sensasi berbeda menikmati kue kering 😋😋Coba buat ya moms..Bisa buat ide bakulan, atau untuk lebaran nanti juga 🤩🤩#kukislingga #cookieslingga#CookpadCommunity_Jakarta Frielingga Sit -
Kue Kering Oatmeal Kue Kering Oatmeal
Resep: YT "Dapur Dina".Saatnya resep baking! Kue kering oatmeal ini tipe resep kukis yang mudah, cocok untuk pemula karena bahannya serba ada di rumah dan minim teknik rumit. Mikser bisa banget diganti dengan whisk manual tangan. Selamat mencoba! ND Wulandari
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar