Tumis Bayam Jagung Daging Cincang🥗

Anita Dian
Anita Dian @cook_7976616
Solo, surakarta
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ikatbayam
  2. 1 buahjagung(serut)
  3. 50 grdaging cincang(sesuai selera)
  4. 1/2 butirbawang bombay(iris)
  5. 4 butirbawang putih(cincang)
  6. 3 sdmsaus tiram
  7. 1 sdmkecap asin
  8. 1 sdtsaus inggris(boleh skip)
  9. secukupnyaGaram
  10. secukupnyaGula

Cara Membuat

  1. 1

    Siangi bayam dan cuci bersih.. kemudian tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum... masukkan daging.. aduk merata

  2. 2

    Tambahkan saus tiram, saus inggrus kecap asin, garam(jika suka asin)... dan beri sedikit air...

  3. 3

    Masukkan bayam dan tambahkan sedikit gula... koreksi rasa.. jika dirasa sudah pas.. terkahir masukkan jagung.. tunggu hingga matang.. siap disajikan moms

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Anita Dian
Anita Dian @cook_7976616
pada
Solo, surakarta
Love Cooking!💕Instagram @anita.dp
Lebih banyak

Komentar

Dy_Krans
Dy_Krans @dy_krans
Enak, bun...
Gak sempat foto karena sudah keburu habis disantap... 😁

Resep Serupa