Scrambled Egg Tomato

Terinspirasi dari youtube channe Mbak Nikmatul Rosidah. Tapi ada beberapa bahan tambahan modifikasi biar lebih enak lagi, yaitu bawang bombay, kornet, parsley dan italian mix herbs
Scrambled Egg Tomato
Terinspirasi dari youtube channe Mbak Nikmatul Rosidah. Tapi ada beberapa bahan tambahan modifikasi biar lebih enak lagi, yaitu bawang bombay, kornet, parsley dan italian mix herbs
Cara Membuat
- 1
Potong kecil cabe, tomat dan bawang bombay. Lalu tumis sampai harum. Kemudian masukan saus tomat lalu kornetnya dan tambahkan italian mix herbs. Lalu sisihkan
- 2
Kocok telur lalu masukkan garam dan maizena yg telah dicampur air. Kocok sampai tercampur semua
- 3
Panaskan butter. Masukkan telur dan buat jadi scrambled egg lalu masukkan adonan tomat dan kornet tadi. Hias dengan parsley dan parmesan cheese. Buat hiasan aja sih biar menarik, kalo ga ada 2 itu pun ga apa 😊
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Tomato Scrambled Egg Tomato Scrambled Egg
Simple, healthy, delicious and on budget.... Pas bgt nih yg di cari moms kebanyakan ya, supaya keluarga tetap sehat dan sesuai anggaran pastinya....😉🤗Source: Devina Hermawan#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Bekasi#Cookpad_Id#PotBerbisik_TelurMasaKini#BukanTelurBiasa#KreasiTelurKekikinian Veni KM -
Scrambled eggs with tomatoes Scrambled eggs with tomatoes
Sebenarnya ini salah satu chinese food😆 dan resep asli menggunakan arak beras. Tapi saya gak pernah mencoba atau mengkomsumsi arak beras jadi di skip. Resep ini sangat mudah untuk dibuat, sering jadi pilihan saya buat sarapan karna males masak yang ribet-ribet 😄 Pamona Dwirahayu -
Scrambled Egg Scrambled Egg
Scrambled egg atau di Indonesia lebih dikenal dengan telur orak-arik, cara memasaknya sangat mirip tetapi beberapa bahan berbeda dan rasanyapun sangat berbeda... Scrambled egg di Inggris biasa disajikan saat sarapan atau biasa juga dipakai untuk isi sandwich... Good to Eat -
Scrambled Egg Scrambled Egg
Masak kilat lagi... Menu ini praktis dan enak. Kalo orang bule telor beginian makannya pake roti, kalo di rumah sih pake nasi aja....wkwkwkwkkSource : foodwishes Dapur NafAmee -
Scrambled Egg Sandwich Scrambled Egg Sandwich
Lagi ngidam sandwich ceritanya😄. Tapi cuma punya telur sama smoked beef. Sayuran pelengkapnya kok kebetulan juga gak ada. Tapi rasanya tetep mantulity.Dari bahan2 di bawah ini jadi 2 sandwich. Yang 1 saya bikin apa adanya, yang 1 lagi saya grill di wajan biar krispi, sekalian mencoba mana yang lebih enak. Dan ternyata sama enaknya.Di sini tiap sandwich-nya saya potong jadi 2 bagian (untuk sarapan saya dan suami), jadi masing2 dapet yang di-grill dan yang biasa. Yuki -
Scrambled Eggs Scrambled Eggs
#day4Ini menu sarapan ala western yang paling gampang dan cepet. Clean eater friendly 😊 Elza Simple Kitchen -
Scramble egg sandwich Scramble egg sandwich
Suka bingung bikin sarapan pagi yg sehat dan bergizi, butuh waktu yg cepat untuk menyajikan.Sandwich menu yg pas buat sarapan pagi udh bergizi ga butuh waktu lama.Cocokkkk :) Isma Maula -
Scrambled Egg and Tomato (MPASI 11M) Scrambled Egg and Tomato (MPASI 11M)
Menu MPASI 11 bulan+ ala Fan Qie Chao Dan. Menu simple tapi bikin sikecil lahap! Mama Noel -
Simple Scramble Egg Simple Scramble Egg
Lagi pengen makan telur dalam versi yang lain. Tadinya kepikiran beli scramble egg di Mc Dona*ld. Tapi kok males keluar dan harganya juga lumayan. Karena stok telur di kulkas juga masih banyak jadilah ngulik sendiri di dapur. santi -
Toast Scramble egg with avocado Toast Scramble egg with avocado
#CookpadCommunity_Kalbar#CookpadCommunity_Borneo#PejuangGoldenBatikApron#BemarongBerami_tolukaruk Buntat Kitchen -
Scrambled Egg Tomato (Orak-Arik Telur Tomat) Scrambled Egg Tomato (Orak-Arik Telur Tomat)
ini resep favorit untuk sarapan suami yang harus berangkat kerja pagi2. selain rasanya enak, masaknya mudah & praktis tak butuh waktu lama. Rika Hastaka -
Spicy Scrambled Egg Spicy Scrambled Egg
Ikut berpartisipasi olahan telur dalam event WorldWide Egg Contest siapa tahu resep telur orak arik berbumbu pedas ini bisa tayang di 15 negara...who knows??😆😃😃Menu sederhana tapi hasil luar biasa..👍👍💕#ResepTelurkuMendunia#PejuangGoldenApron3#CookpadCommunity_Bandung Dapur B'wish
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar