Seblak kuah

Maryati
Maryati @Maryatiebudi
Jayapura

kudapan pas ketika hujan melanda

Seblak kuah

4 orang berencana membuat resep ini

kudapan pas ketika hujan melanda

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan
  2. 3 buahkerupuk mie
  3. 1 buahtelur
  4. secukupnyadaun bawang
  5. pentol
  6. macaroni (optional)
  7. minyak goreng utk menumis
  8. 1 gelas belimbingair
  9. bumbu halus
  10. 2 siungbawang merah
  11. 1 siungbawang putih
  12. seujung jari kelingkingkencur
  13. secukupnyacabe rawit
  14. cabe padang (optional)
  15. garam
  16. kaldu jamur

Cara Membuat

  1. 1

    Rendam kerupuk dengan air hangat

  2. 2

    Uleg semua bumbu halus

  3. 3

    Tuang minyak secukupnya untuk menumis, tambahkan telur kemudian orak arik

  4. 4

    Setelah telur masak tuang bumbu halus jika minyak dirasa kurang boleh ditambah

  5. 5

    Tumis telur dengan bumbu halus hingga aromanya keluar

  6. 6

    Tambahkan air, setelah mendidih tambahkan kerupuk yang sudah direndam

  7. 7

    Kemudian tambahkan juga toping sesuai selera seperti bakso, sosis atau macaroni

  8. 8

    Tunggu sampai kerupuk lembek, kemudian siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Maryati
Maryati @Maryatiebudi
pada
Jayapura

Komentar

Resep Serupa