2. Nugget Ayam

16 orang berencana membuat resep ini
Ummi Shidqn
Ummi Shidqn @Sh1dqin
Daerah Istimewa Yogyakarta

Makanan simpel kesukaan suami 🤭

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

sepiring difoto
  1. 250 grayam fillet (diblender)
  2. 1 buahwortel besar (parut)
  3. 1 sdmtepung terigu
  4. 3 sdmtepung tapioka
  5. 1/2 sdmgula pasir
  6. 1/2 sdmgaram
  7. 1/2 sdmpenyedap rasa (Royco/Masako)
  8. 1 sdtlada bubuk
  9. 3 siungbawang putih (uleg)
  10. 2telur (kocok lepas)
  11. Tepung maizena (secukupnya)
  12. Tepung panir (secukupnya)

Cara Membuat

  1. 1

    Campur semua bahan kecuali: 1 telur utk pencelup, tepung maizena dan panir

  2. 2

    Kemudian letakkan dlm loyang persegi panjang lapisi plastik, kukus hingga matang, utk mengecek kematangan tusuk dengan lidi jika sudah tdk lengket di lidi.

  3. 3

    Lalu potong panjang2 atau sesuai selera, barulah masukkan kulkas tunggu sekitar 4 jam

  4. 4

    Celupkan kedalam telur kocok, kemudian tepung maizena telur lagi dan panir.. siap utk digoreng. Hmmm yummy 🤤😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Ummi Shidqn
Ummi Shidqn @Sh1dqin
pada
Daerah Istimewa Yogyakarta
mama muda yg mencoba utk selalu berkarya dan produktif
Lebih banyak

Resep Serupa